Suara.com - Memutuskan kapan waktu untuk menikah adalah hak dan pilihan setiap individu. Jika Anda akhirnya memilih untuk mengakhiri masa lajang di usia yang relatif muda, tak jarang Anda dihantui oleh pertanyaan bernuansa sarkasme dari keluarga dan lingkungan sekitar Anda. Dilansir dari Huffingtonpost , berikut ini 4 ungkapan menjengkelkan yang kerap dilontarkan jika mengetahui pasangan yang menikah muda.
1. “ Kamu hamil ya ? ”
Pernikahan dini kerap menimbulkan pro dan kontra. Tak jarang pernyataan di atas terlontar secara spontan dari orang - orang di sekeliling Anda. Pernyataan semacam ini sangat menyakitkan jika dilontarkan pada pasangan muda yang baru menikah. Selain terdengar tidak sopan, pernyataan ini seolah menghakimi keputusan orang lain yang memilih menikah muda. Padahal, Anda dan pasangan meyakini bahwa terikat dalam sebuah pernikahan di usia muda adalah hal wajar jika sudah sama sama mempersiapkan diri dengan matang.
2. “ Kenapa terburu–buru ?”
Keputusan menikah saat usia masih muda tentu dilakukan lewat pertimbangan panjang. Menikah adalah hal yang indah bagi pasangan yang saling mencintai dan sebenarnya tidak ada patokan berapa usia yang tepat untuk menikah. Asalkan memiliki kemampuan dan kematangan. Jika Anda dan pasangan merasa lebih bahagia dengan merancang kehidupan bersama di usia muda, mengapa tidak?
3. “ Saya sudah pernah menikah dan itu adalah kesalahan besar ”
Mungkin Anda pernah mendengar kalimat di atas. Jika Anda baru menikah dan mendengar pernyataan ini mungkin akan sedikit mengejutkan. Namun, satu hal yang perlu Anda yakini bahwa tidak semua pernikahan lantas berakhir dan kandas di tengah jalan. Setiap pasangan memiliki perjalanan yang berbeda – beda. Anda dan pasangan yang berhak menemukan kebahagiaan Anda sendiri.
Pandanglah bahwa kegagalan pernikahan orang lain bisa menjadi pelajaran bagi Anda dan pasangan yang baru memulai fase rumah tangga. Menikah di usia muda justru akan memberikan tantangan baru. Anda dan pasangan masih punya banyak energi dan semangat untuk menghadapi berbagai ujian dalam rumah tangga.
4. “Dijamin, pernikahan ini tidak akan lebih dari setahun”
Baru saja memulai babak baru dalam hidup, Anda dan pasangan harus mendengar cibiran semacam ini. Jika ini terjadi, jadikanlah kalimat ini sebagai pemicu semangat agar lebih termotivasi dan lebih positif dalam memandang kehidupan rumah tangga.
Berita Terkait
-
Tawa yang Berisiko! Kenapa Sarkasme Mahasiswa Mudah Disalahpahami Otoritas?
-
Bunga Zainal Girang Curhatannya Terkait Kasus Investasi Bodong Direspons Admin Gerindra: Tolong Pak!
-
Bunga Zainal Murka Gegara Tersangka Penipuan Rp15 Miliar Belum Juga Ditahan: Pelakunya Sakit?
-
Diunggah Akun Resmi Timnas, Video Perkenalan Patrick Kluivert Tuai Cibiran Netizen: Selamat Datang Striker Baru..
-
Reaksi Para Menteri Saat Gibran Jadi Pimpinan Rapat Tuai Cibiran, Publik Samakan dengan Tukul Arwana: Kembali ke Laptop!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
5 Sepatu Lari Terpopuler di Strava 2025: Desain Menarik, Ada Merek Lokal Murah
-
5 Rekomendasi Krim yang Efektif Samarkan Selulit, Kulit Auto Kencang dan Awet Muda
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
5 Pilihan Moisturizer Anti Aging Terbaik di Indomaret, Mulai Rp20 Ribuan
-
Dari Fun Run hingga Photo Spot, Minions Run Hadirkan Pengalaman Lari Seru di Jakarta
-
4 Krim Pagi untuk Bantu Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun, Harga Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
Berapa Harga Buku Broken Strings Versi Cetak? Segera Rilis usai Ebook-nya Viral
-
5 Sampo Penumbuh Rambut Mulai Rp18 Ribuan, Cocok untuk Cegah Kebotakan di Usia 40-an
-
Ingin Tampak Lebih Muda di Usia 40-an? Ini 5 Sunscreen untuk Perawatan Anti Aging Harian
-
5 Sepatu Lari Hoka untuk Kaki Lebar, Nyaman dan Empuk dengan Bantalan Ekstra