Suara.com - Jangan berani mengaku sebagai pasangan yang bahagia jika Anda berdua tidak memiliki kehidupan seks yang menyenangkan.
Dilansir dari laman Times of India, pasangan menikah yang bahagia haruslah bisa membuat sesi bercinta mereka terasa sempurna. Kalau Anda tak percaya, berikut adalah lima kebiasaan seks yang paling sering dilakukan oleh pasangan yang bahagia.
1. Tidak malu melakukan sesuatu yang baru
Jika Anda ingin terhindar dari rasa bosan, jangan pernah malu untuk mencoba hal-hal baru, baik itu dalam hal posisi seks yang menarik atau mainan seks yang sedang tren. Banyak pasangan merasa hubungan mereka memiliki masalah karena kehidupan seks yang monoton.
2. Selalu memiliki waktu untuk seks
Kita semua tahu, bagi pasangan yang bekerja, kehidupan berjalan sangat sibuk. Setelah hari yang melelahkan di kantor, tidak ada energi lagi yang tersisa untuk bercinta dengan pasangan. Namun, pasangan yang sudah menikah dengan kehidupan seks yang menarik selalu berhasil menjaga kegembiraan tersebut tetap hidup, tidak peduli betapa melelahkannya hari mereka. Itu tidak selalu berarti mereka berhubungan seks setiap malam, tetapi memiliki 'kebiasaan nakal' selain seks juga penting bukan?
3. Memberi kejutan
Siapa yang tidak suka kejutan? Banyak pernikahan hancur karena pasangan memiliki kebiasaan yang bisa diprediksi. Kejutan bisa berupa apa saja, mulai dari perjalanan akhir pekan yang tidak direncanakan atau makan malam romantis. Kejutan-kejutan kecil seperti itu membuat pasangan menebak-nebak langkah selanjutnya (terutama, di tempat tidur), yang merupakan cara bagus untuk menjaga kegembiraan tetap utuh.
4. Selalu memperhatikan kebutuhan pasangan saat seks
Pasangan suami istri yang bahagia tahu apa yang disukai pasangan mereka. Jika suami suka terlibat dalam seks eksperimental, sang istri akan memastikan bahwa ia dapat memenuhi fantasinya. Jika istri suka foreplay, suami tidak akan pernah lupa untuk bermain sedikit lebih lama dengannya sebelum mereka berhubungan seks. Untuk mempertahankan hubungan yang bahagia, penting bahwa kedua pasangan harus puas.
5. Tidak pernah ragu untuk berbagi fantasi liar
Setiap orang memiliki fantasi dan imajinasi yang liar. Tetapi hanya pasangan bahagia yang nyaman berbagi fantasi seksual mereka satu sama lain. Terlibat dalam fantasi seksual dan fetish memungkinkan pasangan untuk mengeksplorasi satu sama lain, dan inilah salah satu kebiasaan seks umum pasangan bahagia menikah.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart