Suara.com - Apakah Anda termasuk tipe orang yang kepo dan suka mengecek handphone pasangan? Terkadang masalah besar bukan lagi menjadi faktor utama ketika bertengkar dengan pasangan, melainkan faktor sepele karena Anda tak diberi password handphone pasangan Anda.
Rasa saling percaya menjadi salah satu kunci langgengnya sebuah hubungan asmara. Cemburu dan curiga itu wajar, asalkan masih tahu batasannya.
Terkadang, meskipun pasangan sudah berusaha terbuka, Anda masih saja merasa ragu, kemudian jadi punya kebiasaan mengecek handphone pasangan demi memastikan tidak ada sesuatu yang disembunyikan.
Sebenarnya, kebiasaan seperti itu wajar tidak ya? Berikut ulasannya.
Lebih baik izin
Secara umum wajar saja memang ketika kita kepo sama isi handphone pasangan, entah itu kepo sama foto-fotonya apakah masih nyimpen foto mantan atau enggak, atau kepo sama temen-temen chatnya siapa aja, kepo sama grupnya ngomongin apa aja, dan banyak hal lainnya. Namun kembali lagi bahwa pasangan Anda juga memiliki privasi yang sebetulnya itu merupakan hak dia sepenuhnya. Jika Anda emang bener-bener penasaran dengan hp pasangan, lebih baik kamu bersikap jujur dengan ke-kepo-an Anda ini dan meminta izin terlebih dulu apakah boleh melihat handphone-nya atau tidak.
Trauma
Trauma masa lalu membuat seseorang merasa insecure dan bersikeras menjaga hubungan dengan pasangan agar tidak gagal lagi. Salah satu bentuknya adalah dengan rajin memantau isi handphone pasangan.
Wajar nggak sih pasangan saling cek handphone? Baca artikel selengkapnya di sini,
Baca Juga: Selfie Bareng Jokowi - JK, Raffi Ahmad: Kayak Mimpi!
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Daftar Universitas dengan Jurusan IT Terbaik di Indonesia, PTN dan PTS
-
Dorongan Implementasi Bangunan Hijau untuk Infrastruktur Berkelanjutan di Indonesia
-
Cara Klaim Kacamata Gratis Pakai BPJS Kesehatan, Ini Syarat dan Alurnya
-
7 Barang MR DIY di Bawah Rp50 Ribu yang Cocok Jadi Kado Natal
-
Hubungan Kepemilikan Kucing dengan Kesehatan Mental, Benarkah Bisa Picu Gangguan Skizofrenia?
-
6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
-
Ramalan Zodiak 17 November 2025: Peluang, Cinta, Keberuntungan dan Keuangan Hari Ini
-
10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
Adu Pendidikan Gusti Purbaya vs KGPH Mangkubumi yang Berebut Tahta Raja Solo
-
Sunscreen Scora Cocok untuk Tipe Kulit Apa? Ini Kandungan dan Harganya