Suara.com - Memiliki kelainan genetik sejak lahir sering dianggap kekurangan bagi banyak orang. Namun bagi Bera Ivanishvili, dilahirkan dengan pigmentasi kulit berbeda adalah anugerah. Dia justru bisa jadi model albino yang menarik atensi publik.
Dia bisa memanfaatkan kekurangannya untuk menggali potensi diri dengan lebih dalam. Bera belakangan memang mengembangkan bakatnya di bidang musik dan mempunyai banyak penggemar. Pria kelahiran Georgia ini tak mau menutup potensi lainnya.
Dia sadar benar jika kulit albino miliknya bisa digunakan sebagai aset untuk menjadi model yang unik dan langka.
Bera memang dilahirkan unik karena kulit, bola mata, dan rambutnya terlihat begitu putih hingga menyerupai peri dalam buku dongeng.
Namun bukannya minder, putra dari konglomerat Bidzina Ivanishvili ini justru bangga dengan keunikannya. Dia sering menerima proyek pemotretan yang menonjolkan sisi albinonya dan mengunggah hasilnya di media sosial.
Rupanya Bera tidak sendirian, adik laki-lakinya juga memiliki keunikan yang sama dan mereka kerap berbagi foto ganteng berdua di akun Instagram.
Terlahir di keluarga berada, sudah sewajarnya jika Bera mempunyai jaringan pertemanan di kalangan jetset. Keluarganya memang tajir, ayahnya pernah tercatat berada di urutan 153 orang terkaya di dunia versi majalah Forbes.
Jika Anda terlanjut jatuh cinta dengan model albino ini, aayangnya ada berita yang bakal bikin Anda langsung patah hati. Bera Ivanishvili ini sudah menikah pada 2018 lalu. (DewiKu.com/Rima Suliastini)
Baca Juga: Ketahuan Pernah Foto Nyaris Topless, Gelar Ratu Kecantikan Langsung Hilang
Berita Terkait
-
Deteksi Dini Kelainan Genetik Janin dalam Kandungan, Apakah Bisa?
-
Ibu Hamil Wajib Tahu, Ini Pentingnya Skrining Kelainan Genetik Sejak Janin dalam Kandungan
-
Punya Tiga Kondisi Ini, Ibu Hamil Disarankan Lakukan Tes Skrining Genetik
-
Kenali Sindrom Gardner: Timbulnya Polip pada Usus Halus dan Usus Besar
-
Peneliti Temukan Orang Pertama yang Menderita Sindrom Klinefelter
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
10 Rekomendasi Bedak untuk Ibu Rumah Tangga yang Mencerahkan dan Anti Menor
-
10 Ide Buket Hari Guru yang Murah tapi Tetap Cantik dan Berkesan
-
5 Rekomendasi Tone Up Cream untuk Mencerahkan Kulit Instan, Mulai Rp20 Ribuan
-
KUIS Uji Nyali: Tebak Nama Gunung-Gunung Megah Ini
-
Aero Sport di Era Liburan Keluarga: Ketika Langit Jadi Ruang Rekreasi Baru
-
Viral! Turis India Ngamuk di McD Malaysia karena Dapat Burger Daging Sapi Bukannya Vegetarian
-
Cara Hitung Iuran BPJS Kesehatan Karyawan Swasta 2025, Pahami biar Gak Kaget dengan Potongan
-
Link Download Logo Hari Guru Nasional 2025 Resmi dari Kemendikdasmen, Lengkap dengan Tema dan Font
-
5 Sepatu Lari untuk Daily Run Pemula, Kualitas Premium Mulai Rp400 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen di Alfamart untuk Remaja, Bisa Mencerahkan Wajah