Suara.com - Sejak resmi diputar di bioskop pada 6 Maret 2019 kemarin, film Captain Marvel langsung diserbu para penggemar, khususnya fans Marvel.
Film Captain Marvel menceritakan perjalanan Carol Denvers atau Vers sebagai Captain Marvel, pahlawan yang disebut-sebut akan menjadi salah satu superhero terkuat di galaksi.
BACA JUGA:
Ayah Sedih Toko Donatnya Sepi, Cara Anaknya Naikkan Omzet Patut Ditiru
Reino Barack Cuma Ajak Bulan Madu ke Sini, Syahrini : Oh Gitu Ya
Dalam film yang mengambil latar di tahun 1995 ini, Bumi menjadi salah satu lokasi yang ikut terbawa-bawa dalam perang antar ras alien Skrulls dan Kree.
Saat berada di Bumi, Captain Marvel dikisahkan sempat mengunjungi beberapa lokasi. Tak hanya itu, dia pun sebelumnya pernah hidup di Bumi.
Nah, dilansir Guideku.com dari laman Atlas of Wonders, yuk kita intip tempat-tempat mana saja yang digunakan sebagai lokasi syuting Captain Marvel!
1. Syuting film Captain Marvel salah satunya dilakukan di California, tepatnya di Edwards Air Force Base.
Baca Juga: Trik Makan Nanas Tanpa Dikupas, Seperti yang Sedang Viral
Edwards Air Force Base adalah pangkalan udara yang terlihat di scene flashback Carol Denvers mengenai masa lalunya sebagai pilot.
2. Selain sempat menjadi pilot di Edwards Air Force Base, ada juga scene Captain Marvel menerbangkan pesawat dan mengalami kecelakaan di dekat danau.
Usut punya usut, adegan tersebut diambil di area Shaver Lake yang berada di Sierra National Forest.
3. Beralih ke Jim Hall Racing Club, ada adegan di mana Carol Denvers saat masih kecil bermain balapan mobil di dekat tenda sirkus.
4. Terakhir, ada Metro Center Station di Los Angeles yang menjadi lokasi syuting adegan kejar-kejaran Captain Marvel dengan alien yang menyamar jadi manusia alias Skrull.
Selain Metro Center Station, Metro Douglas Station yang sama-sama ada di Los Angeles juga digunakan sebagai lokasi syuting adegan di kereta.
Berita Terkait
-
Adrian Wibowo Lebih Lama bersama Son Heung-min
-
Luka Doncic Alami Cedera Jari dan Kaki Kiri, Absen Sepekan
-
LeBron James Alami Gangguan Saraf, Absen di Awal Musim
-
Son Heung-min Cetak Rekor Gol Tercepat Ketiga dalam Sejarah Los Angeles FC
-
Dapat Dana Tambahan Rp 30 Triliun, Kereta Cepat Rute Los Angeles - San Fransisco Tetap Dibangun
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
-
Jokowi Angkat Bicara Soal Dugaan Korupsi Mantan Menag Yaqut: Saya Tidak Pernah Perintahkan Korupsi!
Terkini
-
Mudik Gratis Pemprov Jateng untuk Lebaran 2026 Segera Dibuka, Catat Tanggalnya!
-
Ditinjau Wamenkes, 1.300 Karyawan MPS Bantul Jalani Pemeriksaan Kesehatan Gratis & Skrining TB
-
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
-
Cuti Bersama Imlek 2026 Tanggal Berapa? Cek Peluang Long Weekend di Bulan Februari
-
5 Bedak Padat Viva untuk Menutup Noda Hitam Wajah, Cocok untuk Usia 33 Tahun
-
Gas ke Johor! Wahana Ferrari Resmi Hadir di Legoland Malaysia
-
7 Rekomendasi Obat Menghilangkan Flek Hitam di Apotek, Ada Krim hingga Suplemen
-
Bye Kusam! Ini 5 Rekomendasi Sabun Muka untuk Kulit Berminyak dan Komedo
-
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
-
Tren Blush Multifungsi, Bikin Makeup Makin Praktis dan Personal