Suara.com - Baru-baru ini Luna Maya mengunggah foto-foto dirinya ketika tengah menikmati liburan di tempat nikah Reino Barack dan Syahrini, yakni di Jepang.
Tapi jangan salah sangka dulu ya!
BACA JUGA:
Liliana Tanoesoedibjo Dapat Kue Ultah, Netizen Gagal Fokus ke Hal Ini
Gagal ke London, Jessica Iskandar Ajak Richard Kyle dan Anak ke Bali
Nggak Level Cuma Pose, 4 Selebritis ini Punya Jet Pribadi, Bahkan Bandara
Luna Maya liburan ke Jepang bukan karena galau mengenang masa lalunya dengan Reino Barack.
Pemain film Sabrina ini justru sudah tak lagi galau dan merasa patah hati.
Tidak sendirian, Luna Maya bahkan sempat mengunjungi sejumlah destinasi wisata di Jepang bersama keluarga dan sahabatnya.
Baca Juga: Dituduh Pansos, Angela Lee Curhat Satu Nasi Bungkus untuk Tiga Kali Makan
Dalam beberapa foto, Luna Maya terlihat berpose cantik dengan saudara dekatnya.
Lalu, seperti apa ya keseruan Luna Maya saat liburan di Jepang ini?
Yuk intip lima potret liburan Luna Maya di Jepang yang telah dirangkum Guideku.com dari Instagram @lunamaya berikut ini.
1. Menikmati panorama bunga sakura yang bermekaran, begini ekspresi ceria Luna Maya
Di bulan-bulan ini memang bunga sakura di Jepang sedang bermekaran. Maka dari itu kalau Anda juga ingin melihat bunga sakura di Jepang, sekaranglah saatnya.
2. Berkunjung ke Tokyo DisneySea, Luna Maya tampil kompak mengenakan bando boneka dengan saudara perempuannya
Berita Terkait
-
Luna Maya Cerita Pengalaman Mistis: Melihat 'Perang Ilmu' Leak Depan Mata!
-
Ngeri, Luna Maya Pernah Lihat 'Perang Ilmu' Leak di Ubud
-
Luna Maya Beli Tanah 5.300 Meter di Jogja, Lokasi yang Dulu Jadi Impian Pernikahannya
-
Luna Maya Beli Tanah di Yogyakarta, Dulu Hampir Jadi Tempat Pernikahannya!
-
Jejak Kebaikan Raffi Ahmad: Dulu Rangkul Luna Maya, Kini Diduga Jenguk Ammar Zoni
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Pet Kingdom & Paw Friends Berhasil Kumpulkan 13 Ton Makanan untuk 17 Shelter di Indonesia
-
3 Shio Paling Beruntung Selama Akhir Pekan 15-16 November 2025, Kamu Termasuk?
-
Kesenjangan Pendidikan di Desa Masih Lebar, Kolaborasi Program Beasiswa Ini Jadi Harapan Baru
-
5 Sepatu Lari yang Nyaman untuk Sekolah dan Aktivitas Sehari-hari, Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Anti Aging di Usia 30-an, Wajah Bebas Flek Hitam dan Kusam
-
5 Rekomendasi Shade Lipstik Timephoria untuk Bibir Hitam: Hasil Halus, Coverage Maksimal
-
Biodata dan Pendidikan Susi Pudjiastuti yang Desak Kapolri Tangkap Gus Elham
-
8 Perawatan Kecantikan untuk Calon Pengantin, Biar Makin Glowing di Hari H
-
5 Rekomendasi Parfum Floral untuk Calon Pengantin: Aromanya Manis, Elegan, dan Romantis
-
'Tor Monitor Ketua' Lagu Siapa? Ini Profil Pencipta dan Lirik Lengkapnya