Suara.com - Marion Jola kembali mencuri perhatian warganet. Kali ini berkat fotonya bersama Billie Eilish, penyanyi asal Amerika Serikat yang tengah naik daun.
Hal tersebut terlihat dari unggahan foto di Instagram Marion Jola @lalamarionmj.
"Thankyou Billie, Love you more, Love you forever !," tulis Marion Jola di keterangan foto Instagram.
Bahkan Marion Jola berhasil membuat Billie Eilish yang jarang terlihat tersenyum di foto ikut menyunggingkan senyuman.
Foto Marion Jola foto bareng Billie Eilish tersebut mengundang banyak komentar, baik dari penggemar maupun sesama figur publik.
@citrascholastika: And she is smiling!!!!!!!!!!
@indahkus_: OMG GURLLLLLLLLLLLL
@sharonidoljr: EH PARAH SIHHHH NANGES AKU
Diketahui lewat unggahan fotonya, Marion Jola tengah berada di Sydney, Australia.
Baca Juga: Viral, Pemuda Makan Mie Ayam di Tengah Banjir Bekasi
Marion Jola juga menyempatkan diri untuk jalan-jalan di kawasan wisata belanja di Sydney.
Misalnya ketika Marion Jola berburu sneakers di salah satu pusat perbelanjaan.
"Aku nggak tahu sejak kapan aku sampai sini, but worth it," kata Marion Jola di Insta Story.
Marion Jola juga membagikan foto dan video Insta Story saat di Hyde Park Chess Set, salah satu taman Instagramable di Sydney.
Berita Terkait
-
Jadi Bintang Utama, Sydney Sweeney Perankan ART di Film The Housemaid
-
Debut Tayang Film Christy Kurang Memuaskan, Sydney Sweeney Tetap Bangga
-
5 Potret Sydney Sweeney Pakai Gaun Tanpa Bra di Varietys Power of Women
-
Dirumorkan Dekat dengan Glen Powell, Ini Jawaban Sydney Sweeney
-
Transformasi Marion Jola: dari Malas Olahraga hingga Jadi Inspirasi Body Goals, Ini Rahasianya
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Siswi SMA Cetak Prestasi Nasional Lewat Riset Biolarvasida dari Limbah Dapur
-
Finansial Serba Digital: Praktis Buat Urban, Tantangan Buat Indonesia
-
Skin Booster Bakal Jadi Tren Perawatan Kulit Natural yang Paling Dicari
-
5 Ide Kado Hari Guru Nasional 2025, Sederhana tapi Berkesan
-
5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40-an, Garis Halus dan Flek Hitam Tersamarkan
-
5 Cushion dengan SPF 50 untuk Aktivitas Outdoor, Lindungi dari Sinar UV
-
Program Penanaman 1.000 Pohon Gaharu Dorong Ekosistem Industri Berbasis Keberlanjutan
-
7 Rekomendasi Serum Retinol untuk Usia 50 Tahun, Samarkan Tanda Penuaan
-
7 Sunscreen untuk Flek Hitam Usia 70 Tahun ke Atas, Rawat Kulit Tipis
-
Bukan Hanya Tren: Indonesia Pimpin Gerakan 'Slow Fashion' Global di BRICS+ Fashion Summit Moskow