Suara.com - Contek Gaya Busana Modest Wear 4 Artis ini untuk Lebaran Nanti Yuk.
Seperti tren mode pada umumnya, tren baju Lebaran juga terus berubah dan berkembang.
Kini, menurut fashion stylist Erich Al Amin, baju Lebaran tak hanya sebatas pada kaftan, tapi modest wear yang dinilai sebagai baju tertutup, juga santun.
Hal tersebut, dikarenakan, modest wear bisa dikenakan untuk berbagai kesempatan, baik formal maupun nonformal. Perempuan yang tak mengenakam hijab pun bisa memilih modest wear dengan model yang lebih beragam.
“Kenyataannya zaman sekarang yang suka modest juga bukan cuma muslim, tapi agama lain juga suka dan bisa pakai. Setiap perempuan manapun dengan agama apapun punya pilihan untuk memakai pakaian tertutup,” ujar Erich.
Nah, untuk melihat inspirasi pemakaian modest wear saat Lebaran, Erich memberikan styling dari beberapa artis yang bisa Anda contoh lho.
Berikut gaya artis mengenakan modest wear yang bisa jadi inspirasi untuk busana Lebaran kamu.
1. Nindy
Jika ingin bergaya casual namun elegan, Anda bisa memasangkan atasan kemeja dengan celana wide leg. Agar lebih fashionable, Erich menyarankan untuk bisa menambahkan cape (jubah) yang bisa dilepas pasang. Buat yang belum berhijab, bisa mengakalinya dengan mengenakan turban.
Baca Juga: Inspirasi Busana Lebaran dari Ratu Rania
2. Luna Maya
Bagi Anda yang ingin memiliki tampilan lebih unik, cobalah gunakan dress dengan detail belahan di depan ala Luna Maya ini. Untuk menutup belahan tersebut Anda bisa menggunakan stocking. Dan jangan lupa menggunaka outer agar tampilan lebih bervariasi.
3. Bunga Citra Lestari (BCL)
Ingin lebih feminin? Cobalah gunakan dress organza dengan motif polkadot seperti BCL. Tambahkan detil pita di bagian lengan agar terlihat lebih manis.
4. Krisdayanti (KD)
Atasan dengan lengan gelembung dan oversized seperti juga bisa menjadi pilihan di hari Lebaran nanti. Pasangkan dengan celana wide leg agar tampil lebih elegan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Purbaya Gregetan Soal Belanja Pemda, Ekonomi 2025 Bisa Rontok
-
Terjerat PKPU dan Terancam Bangkrut, Indofarma PHK Hampir Seluruh Karyawan, Sisa 3 Orang Saja!
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Pemain Keturunan Jerman-Surabaya Kasih Isyarat Soal Peluang Bela Timnas Indonesia
Terkini
-
Harga Makin Kompetitif Saat Promo 11.11! Ini 3 Rekomendasi Hotel di Yogyakarta Paling Populer
-
7 Rekomendasi Concealer untuk Menutupi Flek Hitam, Wajah Auto Flawless
-
Mengenang Marsinah, Terima Gelar Pahlawan Nasional dan Kematiannya yang Belum Tuntas
-
Profil dan Keturunan Nessie Judge, Youtuber Minta Maaf Usai Pro Kontra Junko Furuta
-
Studi: Kesiapan SDM dan Lingkungan Jadi Kunci Sukses Transformasi Digital
-
Jam Tangan Apakah Bisa Digadaikan di Pegadaian? Cek Syarat dan Ketentuannya
-
Mengenal Marsinah, Aktivis Buruh yang Terima Gelar Pahlawan Nasional Bebarengan dengan Soeharto
-
6 Sunscreen Hybrid Terbaik untuk Kulit Sensitif: Tekstur Lembut, Tidak Bikin Iritasi dan Jerawat
-
7 Rekomendasi Skincare untuk Menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat, Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Sunscreen SPF Tinggi untuk Flek Hitam di Indomaret yang Bagus