Suara.com - Kuil khas Jepang merupakan salah satu destinasi yang senantiasa menarik minat turis. Namun, di saat bersamaan, ada pula kuil di Jepang yang mengeluh jika jumlah warga yang berkunjung mengalami penurunan.
Hal inilah yang terjadi pada salah satu kuil di Prefektur Niigata, Jepang. Dari tahun ke tahun, jumlah generasi muda yang berkunjung ke kuil mengalami penurunan.
Solusinya, kuil ini pun perusaha mempercantik diri dan membuat tampilan bangunan mereka lebih menarik.
Namun, bukannya diapresiasi, kuil yang bernama Kokujoji ini malah menuai kontroversi akibat ide mereka.
Bagaimana tidak, kuil Kokujoji tersebut diketahui memilih untuk memasang seni erotis demi menarik pengunjung, seperti dilaporkan Nextshark.
Menurut Kotetsu Yamada, pimpinan biksu di kuil ini, seni erotis tersebut ditujukan bagi generasi muda khususnya perempuan.
Seni yang dimaksud sendiri adalah lukisan para pria yang ada dalam sejarah dan mitologi Jepang tengah mandi bersama di onsen.
Seperti kita tahu, onsen memang mengharuskan siapa pun yang masuk ke dalamnya untuk bertelanjang.
Selain mengambil tema yang tergolong erotis ini, Kotetsu Yamada juga meminta seniman bernama Ryoko Kimura untuk menghasilkan gambar pria yang tampan dan mirip di anime.
Baca Juga: Jepang Kembangkan Makhluk Mutan Gabungan Tikus - Manusia
Hasilnya, kuil Kokujoji memang sukses menarik perhatian orang-orang dan meningkatkan jumlah pengunjung.
Di sisi lain, para anggota dewan pendidikan di kota tersebut mengkritik kebijakan sang biksu yang dianggap belum meminta izin.
Bahkan, mereka pun sudah meminta kuil yang bersangkutan untuk menyingkirkan panel lukisan erotis yang dianggap tidak cocok bagi anak-anak tersebut.
Terlepas dari kontroversi yang ada, kuil Kokujoji sendiri menegaskan bahwa mereka akan tetap memasang karya seni tersebut meski ini artinya mereka akan kehilangan status sebagai bangunan peninggalan budaya.
Berita Terkait
-
Prilly Latuconsina Berbagi Pengalaman Tahun Baru di Jepang: Hening!
-
Awali 2026 dengan Kolaborasi Global, TXT Gandeng Hyde di Single Jepang Baru
-
Belum Pensiun, Kazuyoshi Miura Gabung Fukushima United di Usia 58 Tahun
-
Jadi Momok Timnas Indonesia, Striker Jepang Masuk Radar Liverpool Gantikan Isak
-
30 Ucapan Selamat Tahun Baru 2026 Dalam Bahasa Jepang: Unik dan Penuh Makna
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Kulit Sawo Matang Cocok Pakai Lipstik Warna Apa? Coba 7 Pilihan Ini, Mulai Rp20 Ribuan
-
6 Shio yang Diprediksi Paling Hoki pada 2 Januari 2026, Rezeki Lancar di Awal Tahun
-
Mulai Rp40 Ribuan, Ini 7 Bedak Ringan dengan SPF Tinggi yang Nyaman Dipakai Harian
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya