Suara.com - Indonesia dikenal memiliki pesona kekayaan alam yang tak terbantahkan. Wisata alam dan budayanya menjadi daya tarik tersendiri bagi para pelancong.
Salah satu yang menarik perhatian dunia, ialah keindahan Danau Kaco di Jambi.
Ya, Danau Kaco ini merupakan salah satu destinasi wisata alam populer di Jambi.
Berlokasi di Desa Lempur, Jambi, rupanya Danau Kaco telah dinobatkan sebagai situs warisan UNESCO.
Danau Kaco sendiri memiliki luas kurang lebih sekitar 90 meter persegi.
Airnya berwarna biru kehijauan ini begitu memikat jutaan pasang mata yang pertama kali menginjakkan kaki ke Danau Kaco.
Penasaran dengan keindahan Danau Kaco ini lebih dekat? Berikut Suara.com rangkum 5 pseona Danau Kaco dari berbagai sumber, Sabtu (28/9/19) untuk Anda.
1. Danau Kaco ini ternyata adalah bagian dari Taman Nasional Kerinci Seblat
2. Bak permata tersembunyi, Danau Kaco ini dikelilingi rimbunnya pepohonan di tengah hutan
Baca Juga: 4 Rekomendasi Wisata Alam Populer di Medan, Eksotisnya Bikin Betah
3. Mitosnya, pernah terjadi kisah tragis di Danau Kaco ini. Dahulu, konon katanya seorang raja pernah menenggelamkan putri tersayangnya di dasar danau tersebut beserta batuan mulia
4. Saat malam hari tiba, Danau Kaco ini akan menyala seperti ada cahaya yang muncul dari dasar
5. Memiliki keunikan dan lanskap indah, tak heran jika banyak wisatawan yang rela jauh-jauh untuk menyaksikan langsung eksotisnya Danau Kaco ini
Jadi bagaimana? Jika Anda berencana liburan ke Jambi, jangan lupa mampir ke Danau Kaco nan indah ini ya.
Berita Terkait
-
Statistik Mengerikan Striker Pengganti Ayman Hussein yang Absen Lawan Indonesia
-
Kondisi Terkini Calvin Verdonk Jelang Timnas Indonesia vs Irak
-
Keganjilan Timnas Indonesia Era Patrick Kluivert, Simpan Masalah Serius
-
Tim Geypens Disebut Menolak Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri Cuek
-
Tipis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026, Menang atas Irak Saja Belum Tentu Lolos
Terpopuler
- 7 Sunscreen Terbaik untuk Flek Hitam Usia 50 Tahun, Atasi Garis Penuaan
- Sosok Profesor Kampus Singapura yang Sebut Pendidikan Gibran Cuma Setara Kelas 1 SMA
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Tarif Transjakarta Naik Imbas Pemangkasan Dana Transfer Pemerintah Pusat?
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
-
Istri Thom Haye Keram Perut, Jadi Korban Perlakuan Kasar Aparat Keamanan Arab Saudi di Stadion
Terkini
-
Bertema "Welcome Home, Doodlers!", Jakarta Doodle Fest Edisi ke-3 Hadir Pekan Ini
-
Tumpak Sewu Lumajang: Seribu Air Terjun dalam Satu Keindahan
-
Promo Superindo Hari Ini: Katalog JSM Terbaru 10-12 Oktober 2025 & Diskonnya
-
8 Moisturizer Lokal Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Solusi Flek Hitam
-
Siapa Owner Bake n Grind? Diduga Bahayakan Pelanggan gegara Bikin Klaim Gluten Free Palsu
-
Beda SPP Ponpes Al Khoziny dan Tebuireng, Kualitas Bangunan Dibanding-bandingkan
-
Ramalan Zodiak Elemen Air 10 Oktober 2025, Ada Pesan Khusus untuk Cancer Hari Ini
-
Kekayaan Amanda Manopo dan Kenny Austin yang Menikah di Hotel Mewah Bintang 5
-
7 Rekomendasi Parfum Terbaik untuk Pelari, Semakin Berkeringat Semakin Wangi
-
Seberapa Kaya Nagita Slavina? Bikin Heboh Pakai Baju Polos Seharga Rp144 Juta