Suara.com - Hijab tegak dan melengkung sempurna merupakan goal para hijaber yang suka tampil rapi.
Tapi masalahnya, memastikan hijab tegak sempurna sepanjang hari bukanlah hal yang mudah untuk diwujudkan.
Ada saja momen yang bisa bikin hijab jadi berantakan dan bentuk lengkungnya jadi tak karuan.
Nah, buat kamu pecinta kerapihan dan mendambakan hijab yang bisa diatur agak tegak sempurna seharian, ada 3 rahasia yang harus kamu ketahui. Ini dia:
1. Kuncinya ada di pemilihan bahan hijab
Tak semua bahan hijab mampu dibentuk dengan mudah, apalagi dibentuk menjadi tegak dan melengkung sempurna. Salah satu bahan hijab yang mudah dibentuk, sekaligus nyaman dan lembut dikenakan, adalah bahan katun, misalnya royal cotton, polycotton, atau voal.
Salah satu hijab yang bebas kamu bentuk hingga tegak sempurna adalah Cotton Flower by Calvin Klain yang bisa dibeli di Serbada.com.
Hijab ini dibuat dari material royal cotton emboss dan tersedia dalam warna-warna kalem, seperti bronze choco, mauve pink, toasted coco, peachy pink, dan masih banyak varian warna lainnya.
2. Pastikan hijab disetrika hingga rapi
Baca Juga: Punya Kulit Sawo Matang, Ini 4 Warna Hijab yang Cocok Untuk Kamu
Hijab yang kusut tentu akan sulit dibentuk menjadi tegak. Itu sebabnya, hijab wajib disetrika hingga rapi dan licin.
Kemudian, pastikan hijab dilipat dengan rapi dan presisi agar kamu nanti lebih mudah membentuknya menjadi tegak.
3. Trik lainnya, semprotkan hairspray
Trik yang satu ini mungkin layak kamu coba kalau dua cara di atas tak mempan.
Semprotkan hairspray pada hijab yang sudah dilipat rapi dan siap pakai. Tidak perlu banyak-banyak, secukupnya saja, dan jangan sampai meninggalkan bekas.
Tunggu hingga kering, kemudian pakai dan bentuk hijab kamu. Hairspray akan membantu kain hijab jadi kaku dan lebih mudah ditegakkan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
- 5 Promo Asus ROG Xbox Ally yang Tidak Boleh Dilewatkan Para Gamer
Pilihan
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
-
Dapur MBG di Agam Dihentikan Sementara, Buntut Puluhan Pelajar Diduga Keracunan Makanan!
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
Terkini
-
Pinkan Mambo Sewa Tempat Tinggal di Kawasan Elite, Ngaku Terinspirasi Atta Halilintar
-
5 Zodiak Paling Beruntung Awal Oktober: Cancer, Pisces, Scorpio, Aquarius, dan Libra
-
Sunscreen Daviena Skincare Cocok untuk Kulit Apa? Intip Varian dan Harganya
-
Cara Menghilangkan Flek Hitam Secara Alami, Pakai 10 Bahan Dapur Ini!
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Marathon: Ringan dan Kokoh, Kurangi Potensi Cidera
-
Apa Itu Etanol yang Bikin BP-AKR dan VIVO Batal Beli BBM dari Pertamina?
-
Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa Beda Berapa Tahun? Kini Rumah Tangga Diisukan Retak
-
Vadel Badjideh Sebelum Dipenjara Kerja Apa? Divonis 9 Tahun dan Denda Rp1 M
-
Chagee Kolaborasi dengan Hacipupu: Teh Anggur Hijau Rendah Kalori yang Bikin Nagih!
-
8 Prompt Gemini AI buat Mirror Selfie Bawa Bunga Lily: Hasilnya Estetik, Natural, Kayak Asli