Suara.com - Semarang tak melulu tentang kuliner legendarisnya saja. Ternyata segudang wisata alam yang menyuguhkan panorama memikat juga dapat dengan mudah Anda temui di Semarang, lho.
Salah satunya yang cukup populer di kalangan wisatawan ialah Brown Canyon. Saking eksotisnya, banyak yang menyebut bahwa Brown Canyon ini sekilas sangat mirip dengan Grand Canyon di Amerika.
Usut punya usut, ternyata Brown Canyon ini terbentuk karena adanya aktivitas penambangan. Seiring berjalannya waktu, tempat ini menjelma menjadi objek wisata dengan pemandangan yang begitu Instagramable.
Tidak sedikit wisatawan yang rela datang jauh-jauh dari luar kota demi bisa berfoto dengan latar belakang Brown Canyon nan eksotis ini.
Berikut Suara.com rangkum, 5 potret eksotis Brown Canyon di Semarang dari berbagai sumber, Jumat (22/11/19).
1. Brown Canyon ini berlokasi di Kecamatan Tembalang dan kurang lebih sekitar 2 kilometer dari sebelah selatan TVRI Jawa Tengah.
2. Waktu terbaik untuk datang ke Brown Canyon ini adalah sore hari, yakni di mana sinar matahari sudah tidak terlalu terik.
3. Jangan lupa untuk isi penuh baterai ponsel dan kamera Anda, ya. Panorama alamnya begitu luar biasa dan sayang untuk dilewatkan.
4. Karena proses penambangan masih berjalan, ada baiknya travelers membawa masker, ya. Pasalnya, debu di Brown Canyon ini terbilang cukup banyak.
Baca Juga: Berdiri Sejak Ratusan Tahun Lalu, Ini Dia Lumpia Gang Lombok Khas Semarang
5. Panorama alam Brown Canyon dikelilingi perbukitan ini begitu memikat mata, bukan?
Jadi bagaimana? Tertarik untuk menjadikan Brown Canyon di Semarang ini sebagai bucket list liburan Anda selanjutnya?
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan