Suara.com - Pantai Ujung Genteng di Sukabumi, Jawa Barat dikenal dengan kekayaan alamnya yang memikat. Salah satu yang menjadi daya tarik wisatawan, ialah Pantai Ujung Genteng.
Berlokasi di Desa Gunung Batu, Pantai Ujung Genteng, pantai ini memiliki pasir putih berpadu dengan kerikil karang yang begitu lembut.
Lanskap lautannya begitu syahdu hingga mampu membuat siapa saja yang menginjakkan kaki pertama kali di Pantai Ujung Genteng jatuh cinta.
Menjelang akhir pekan, Pantai Ujung Genteng ini ramai disambangi tak hanya warga lokal saja melainkan wisatawan dari luar daerah.
Penasaran seperti apa eksotisnya Pantai Tanjung Genteng ini? Berikut Suara.com rangkum, 5 pesona Pantai Tanjung Genteng dari berbagai sumber, Rabu (4/12/19).
1. Jangan terburu-buru pulang, karena panorama sunset dari Pantai Tanjung Genteng ini begitu memikat
2. Beragam aktivitas liburan dapat Anda lakukan di sini, mulai dari bermain air, foto-foto, hingga menyaksikan perkembangbiakan penyu
3. Tiket masuk Pantai Tanjung Genteng ini sendiri dibanderol seharga Rp 10 ribu per orangnya
4. Tak perlu takut kelaparan, karena di sekitar Pantai Tanjung Genteng ini terdapat banyak warung makan seafood dan pusat oleh-oleh
Baca Juga: Pemuda Surabaya Ramai-Ramai Bersihkan Pantai Kenjeran dari Sampah Plastik
5. Jika ingin berkeliling sambil menikmati panorama lautan lebih dekat, Anda bisa menyewa perahu dengan harga Rp 15-30 ribu per orang
Wah, indah sekali bukan, Pantai Ujung Genteng ini? Tertarik untuk menyambanginya bersama keluarga dan sahabat di akhir pekan nanti?
Berita Terkait
-
Timbulkan Polemik, Proyek Lift Kaca Pantai Kelingking Dihentikan Sementara
-
Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!
-
Siswi MTs Sukabumi Akhiri Hidup, Isi Surat Ungkap Keinginan Pindah Sekolah karena Perilaku Teman
-
Catatan Rekor Jadi Bahasa Diplomasi Baru: Inilah Inisiatif yang Mengubah Wajah Asia di Mata Dunia
-
Ngobrol Santai Bareng Para Duta Besar, Menpar Bicara Peningkatan Turis dan Kualitas Pariwisata
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Apakah Sunscreen Bisa Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasi yang Punya Kandungan Pencerah
-
BPOM Larang 2 Produk Pinkflash Mengandung Pewarna K10 dan Acid Orange, Ini Bahayanya untuk Kesehatan
-
Hari Pahlawan 2025 Jatuh pada Hari Senin, Siswa Libur atau Tidak? Cek Aturan Resminya
-
Kulitmu Masih Muda, Jangan Dibebani! Begini Panduan Skincare Anti Ribet ala Dokter
-
Perjalanan Karier Gubernur Riau Abdul Wahid: Dulu Jadi Cleaning Service, Kini Kena OTT
-
Bagaimana Kisah Junko Furuta? Fotonya Picu Protes Netizen Jepang Usai Dipajang Nessie Judge
-
5 Rekomendasi Sunscreen Ringan, Anti Makeup Longsor untuk Usia 40-an
-
Arti Istilah Mabuk Agama, Lebih Berbahaya dari Korupsi?
-
5 Rekomendasi Lip Gloss Rp40 Ribuan untuk Bibir Hitam agar Terlihat Plumpy dan Juicy
-
Profil Gamal Albinsaid, Disebut Sosoknya Mendekati Zohran Mamdani Wali Kota Muslim Pertama di NY