Psikopat juga dikenal tidak punya rasa tanggung jawab atau rasa bersalah. Oleh karenanya, mereka pun suka melanggar hukum dan tidak mau mengakui kesalahan.
Salah satu contoh mudahnya adalah ketika melanggar aturan lalu lintas tapi ngotot bahwa mereka tidak bersalah.
6. Mudah bosan
Terlepas dari banyaknya aktivitas yang dia jalani, seorang psikopat mudah merasa bosan. Inilah yang menyebabkannya terus mencari hal-hal berisiko untuk dilakukan.
7. Mudah berbohong
Mereka yang memiliki kecenderungan psikopat akan terus berbohong soal hal-hal kecil sampai kebohongan mereka akhirnya menumpuk.
Selain itu, mereka juga berbohong agar pasangan mereka merasa lebih nyaman dan mereka bisa mengambil keuntungan.
8. Tidak punya empati
Selain pada pasangan, seorang psikopat juga tidak bisa menunjukkan empatinya ke orang lain.
Baca Juga: 6 Rahasia Pasangan yang Sebaiknya Tidak Diketahui dan 4 Berita Populer Lain
Bagi mereka, keamanan dan kesejahteraan orang lain bukan sesuatu yang harus diperhatikan.
9. Arogan
Seorang psikopat juga hobi membicarakan pencapaian mereka, tapi malas untuk memujimu. Baginya, dialah yang nomor satu.
10. Terus mengejarmu meski diputuskan
Terakhir, pemilik kepribadian psikopat tidak akan menyerah begitu saja meski kamu sudah mengajak putus.
Alih-alih, mereka akan mencoba meminta maaf dan bersikap baik agar kamu menerimanya lagi.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Terkini
-
Kisah Ibu Cholifah: Dari Warung Sederhana, Percaya Diri Bantu Ekonomi Keluarga
-
Waspada Virus Nipah: Penyebab, Gejala, dan Cara Pencegahan yang Penting Diketahui
-
Deretan Merek Skincare Malaysia, Nomor 1 Paling Digemari di Indonesia
-
5 Rekomendasi Bedak untuk Menyamarkan Hiperpigmentasi Usia 45 Tahun ke Atas
-
6 Rekomendasi Moisturizer Jepang Paling Efektif untuk Kulit Lembap dan Kenyal
-
Bounce Street Asia Bintaro Resmi Dibuka: Destinasi Wajib Keluarga Muda untuk Gaya Hidup Aktif
-
6 Shio Mendapatkan Keberuntungan Finansial 27 Januari 2026, Kamu Termasuk?
-
Momen Langka: Tiga Pemimpin Sakya Dunia Pimpin Doa Bersama untuk Perdamaian Indonesia
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun