Suara.com - Banyak orang kini berusaha cari uang dari rumah, karena terdampak wabah virus Corona baru, yaitu Covid-19.
Sebenarnya keinginan untuk bisa menghasilkan uang dari rumah bisa kamu wujudkan dengan berbagai cara. Kamu hanya tinggal membaca peluang dan terjun ke dalam bisnis yang berhubungan dengan minatmu meski di rumah aja.
Apa saja hal yang bisa membuatmu menghasilkan uang dari rumah? Ini dia daftarnya yang dhimpun Suara.com.
1. Sewakan kebutuhan bayi
Mungkin kamu punya mainan atau perlengkapan bayi yang sudah tak lagi terpakai karena anak saat ini sudah lebih besar. Daripada dijual, kamu bisa menyewakannya pada orang yang mungkin sedang membutuhkan.
Dengan alasan penghematan sebenarnya tak semua orang bersedia membeli barang tersebut, apalagi jika hanya berfungsi sementara.
2. Jual barang tak terpakai
Daripada memenuhi rumah, tak ada salahnya menjual beberapa barang yang tak lagi kamu pakai. Seperti buku, koleksi fesyenmu, DVD, hingga perabot rumah tangga yang sudah tak terpakai.
Kamu bisa memasarkannya melalui sosial media atau platform belanja online. Cara ini lebih mudah dan tidak mengharuskanmu keluar rumah.
Baca Juga: 5 Cara Cari Uang di Internet Berdasarkan Hobi dan Kegemaran
3. Gunakan ketrampilanmu
Kamu punya hobi memasak? Kenapa tidak mencoba menjual berbagai makanan lezat hasil tanganmu? Kamu bisa melakukannya dengan sistem preorder, memasak saat ada pesanan saja. Sehingga masakanmu tetap segar dan nikmat.
Selain memasak, kamu juga bisa menjual pernak-pernik, pajangan rumah dari makrame atau mungkin menjahit tas-tas lucu untuk dijual.
4. Penulis lepas
Jika kamu punya hobi menulis, suka menulis artikel unik, kenapa tak menciba melamar sebagai penulis lepas atau content writer saja? Sleian berpenghasilan, ini bisa membuatmu memyalurkan hobi.
Apalagi, pekerjaan ini tak mengharuskanmu datang ke kantor. Jadi, kamu bisa melakukannya dari rumah. Selain itu, kamu juga bisa menjadi penulis artikel untuk web atau blog. Saat ini sudah ada banyak situs yang menyediakan kesempatan menulis artikel secara online.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              5 Rekomendasi Sepatu Lokal Terbaik untuk Jalan Kaki Santai, Harga di Bawah 500 Ribu
 - 
            
              6 Shio Paling Beruntung Hari Ini, 4 November 2025: Cinta, Rezeki, dan Harmoni Mengalir Deras
 - 
            
              Masakan Lebih Creamy dan Lezat, Rahasianya Ada di Jenis Susu yang Dipilih!
 - 
            
              Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
 - 
            
              Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
 - 
            
              7 Rekomendasi Sepatu Terbaik 2025 untuk Pelari Kaki Lebar dari Brand Lokal hingga Luar
 - 
            
              Adu Pesona Raisa dan Sabrina Alatas: Diva Pop Vs Chef Muda yang Tengah Jadi Sorotan
 - 
            
              Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!
 - 
            
              Profil Gubernur Riau Abdul Wahid yang Ditangkap KPK: Latar Belakang, Pendidikan dan Karier Politik
 - 
            
              Penampakan Future House yang Diduga Disiapkan Hamish Daud dan Sabrina Alatas