Suara.com - Salah satu cobaan untuk anak kos adalah bertahan di tengah keterbatasan. Tak semua orang bisa menempati indekos dengan fasilitas lengkap bak di rumah.
Fasilitas yang terbatas ini membuat para anak rantau yang tinggal di indekos harus pandai memutar otak. Mereka harus pandai memanfaatkan benda yang ada semaksimal mungkin.
Di tengah keterbatasan itu, timbul ide-ide kreatif yang buat salut. Mereka mampu memanfaatkan benda yang mungkin tak banyak terpikirkan oleh orang lain.
Mulai dari setrika, botol air mineral bekas, plastik, dan benda-benda lainnya dapat mereka manfaatkan dengan baik. Semakin kepepet, semakin muncul ide-ide cemerlang itu.
Berikut Suara.com telah merangkum ide kreatif para anak rantau yang tinggal di indekos. Mereka membagikan ketrampilan mereka saat membalas cuitan akun Twitter @collagemenfess
1. Botol air mineral ukuran 1,5 liter bisa dimanfaatkan jadi mangkuk.
2. Galon habis namun kantong tipis pun tak jadi masalah. Tinggal beli Air mineral botolan untuk bertahan hidup beberapa hari ke depan.
3. Tak masalah bila tidak punya kompor. Setrika juga bisa dimanfaatkan jadi alat panggang roti.
4. Tak punya piring, plastik kresek pun jadi.
Baca Juga: Anak Kos Syok! 8 Bulan Ditinggal, Lemari Sudah Jadi Bubur
5. Alhamdulillah masih bisa menikmati daging kurban dengan pisau bedah.
6. Gadis ini manfaatkan kartu pelajar untuk memotong brwnies. Super kreatif.
7. Kreatif, jago, dan kepepet, orang ini bisa sulap termos es jadi speaker.
Luar biasa sekali kemampuan anak kos dalam menyulap benda-benda di sekitar mereka, kan? Apakah kamu pernah melakukan hal serupa juga? Atau, malah pernah melakukan hal unik lainnya?
Berita Terkait
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
5 Cara Membedakan Sepatu Puma Speedcat Asli dan KW dari Tampilannya
-
Tembus Rp1 M? Harga Cincin Lamaran Syifa Hadju dari El Rumi Jadi Sorotan
-
Silsilah Keluarga Putri Tanjung, Rumah Tangganya dengan Guinandra Jatikusumo Diisukan Retak
-
Apa Pekerjaan Guinandra Jatikusumo? Rumah Tangganya dengan Putri Tanjung Dikabarkan Retak
-
Kisah Keluarga Syifa Hadju, Ibunya Sempat Berjuang Jadi Single Parent
-
OTW Jadi Mantu Maia Estianty, Pendidikan Syifa Hadju Tak Kalah Mentereng dari El Rumi
-
Profil Toni Permana: Pembuat Paving Block dari Sampah, Kini Dilirik Ferry Irwandi
-
Harta Kekayaan Putri Tanjung Pernah Terungkap di LHKPN, Capai Rp 5 M Tanpa Utang
-
Suami Tuntut Chikita Meidy Kembalikan Mahar, Memangnya Boleh dalam Islam?
-
Siapa Ayah Kandung Syifa Hadju? Dibesarkan Ibu Single Parent, Sempat Tak Yakin dengan Pernikahan