Suara.com - Seorang wanita berseragam PNS baru-baru ini menghebohkan publik dengan dandanannya yang bak boneka Barbie. Dandanannya menjadi viral karena dikatakan berlebihan. Bahkan, ia juga mengenakan hijab yang menyerupai rambut. Tentu saja penampilannya ini mengundang ragam komentar dari warganet.
Sedangkan perempuan yang satu ini, menjadi virak karena membongkar kisah aneh di balik pernikahan kedua suaminya. Suami perempuan ini menikah lagi dengan penyanyi asal Malaysia. Uniknya, sang istri pertama mengaku mendapat mimpi aneh yang diduga menjadi pertanda suaminya menikah lagi. Mimpi apa?
Simak berita selengkapnya di bawah ini ya!
1. Viral Wanita Berseragam PNS Berdandan Seperti Barbie, Warganet: Bisa Kerja?
Seorang wanita berseragam PNS baru-baru ini menghebohkan publik dengan dandanannya yang bak boneka Barbie. Dandanannya menjadi viral karena dikatakan berlebihan. Bahkan, ia juga mengenakan hijab yang menyerupai rambut.
Video yang diunggah oleh akun TikTok @Yuni_yasminebutiq tersebut memperlihatkan bagaimana wanita tersebut sedang memamerkan berbagai posenya di depan kamera, di dalam mobilnya. Wajahnya full makeup, dengan bulu mata cetar yang super panjang dan lentik. Pipinya begitu bersemu dengan blush on merah muda. Begitu pula dengan bibir merahnya, yang membuatnya makin terlihat cantik.
2. Curhat Istri Pertama Dapat Mimpi Aneh, Ternyata Pertanda Suami Menikah Lagi
Seorang perempuan membongkar kisah aneh di balik pernikahan kedua suaminya. Suami perempuan ini menikah lagi dengan penyanyi Malaysia bernama Adira Suhaimi.
Baca Juga: Arti Mimpi Angin Puting Beliung, Benarkah Akan Mendapat Berkah?
Melansir mStar, kisah itu dibagikan istri pertama yang bernama Datin Seri Sharifah Norshafila Hassim atau lebih akrab dipanggil Datin Red. Suami Datin Red menikah lagi pada 2015 silam.
3. Modelnya Mirip Banget Pocong, Gamis Ini Bikin Warganet Merinding Ketakutan
Berbagai cara dilakukan penjual agar tetap bisa bersaing di pasaran. Salah satu cara yang sering dilakukan adalah lewat inovasi produk.
Tapi tak jarang, inovasi itu justru menghasilkan produk dengan bentuk yang kurang enak dipandang. Seperti hasil inovasi gamis yang dibagikan oleh akun gosip @nyonya_gosip di Instagram pada Kamis (28/1/2021).
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 5 Mobil Bekas Toyota Pengganti Avanza, Muat Banyak Penumpang dan Tahan Banting
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Januari 2026: Ada Arsenal 110-115 dan Shards
- iQOO 15R Lolos Sertifikasi Resmi, Harga Diprediksi Lebih Terjangkau
Pilihan
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari Lokal yang Nyaman untuk Orang Berbadan Gemuk
-
5 Sampo Terbaik Mengatasi Uban untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Hitam Instan
-
Tren Baju Lebaran dari Tahun ke Tahun, Rompi Lepas Jadi Primadona di 2026?
-
5 Pilihan Sepatu Minimalis untuk Gaya Celana Gombrong, Cocok Dipakai di 2026
-
7 Sepatu Lokal High Heels Wanita yang Lebih Murah dari Charles & Keith, Mulai Rp100 Ribuan
-
Bukan Hanya Sekedar Nonton, Bioskop Ini Hadirkan Kursi Getar Sensorik yang Bikin Nonton Makin Hidup
-
5 Rekomendasi Mobil Keluarga yang Pajaknya Murah, Cocok untuk Keluarga Muda
-
5 Sunblock Badan Terbaik dengan Aksi Ganda: Proteksi UV dan Cerahkan Kulit
-
6 Urutan Skincare Malam untuk Kulit Berjerawat, Perbaiki Skin Barrier
-
Awas! Nikah Siri dan Poligami Bakal Dipenjara, Ini Aturan Lengkap KUHP Baru