Suara.com - Pornografi adalah suatu hal yang memberikan rasa candu. Seseorang yang kecanduan pornografi akan mengganggu kehidupan sehari-hari, hubungan, dan kemampuan dirinya. Ini juga dapat berisiko seseorang mengalami gangguan hiperseksual.
Seseorang yang mengalami kecanduan pornografi, dapat memberikan tanda yang menyebabkan berbagai masalah.
Beberapa ahli mengatakatan, kecanduan pornografi dapat memengaruhi sudut padang orang tersebut terhadap pasangannya.
Dilansir dari Medical News Today, berikut beberapa masalah akibat kecanduang pornografi, di antaranya:
- Kehidupan seks seseorang menjadi kurang memuaskan
- Pornografi menyebabkan masalah hubungan atau membuat seseorang merasa kurang puas dengan pasangannya
- Seseorang melakukan perilaku berisiko untuk melihat pornografi, seperti melakukannya di tempat kerja
Tanda-tanda seseorang telah mengalami kecanduan pornografi yang berdampak kepada hubungan sosial yang tidak sehat, dapat terlihat dari:
- Sering mengabaikan tanggung jawab hanya untuk melihat pornografi
- Menyukai melihat pornografi yang ekstrem atau tidak normal
- Sering merasa frustrasi atau malu setelah menonton film porno, tetapi terus melakukannya
- Ingin berhenti melihat pornografi, tetapi sulit untuk melakukannya
- Menghabiskan banyak uang untuk pornografi
- Menggunakan pornografi untuk mengatasi kesedihan, kecemasan, insomnia, dan masalah mental lainnya
Pornografi tidak hanya mengubah perilaku seseorang menjadi buruk, tetapi juga kondisi otak dan tubuh.
Menurut penelitian kecanduan dapat mengubah sistem dopamin tubuh. Dopamin merupakan senyawa kimia yang berfungsi sebagai penghubung sel saraf dan oto.
Ketika seseorang kecanduan, hal tersebut akan membuatnya merasa senang melakukannya, walaupun sesuatu yang buruk. Seiring waktu, tubuh seseorang yang kecanduan akan menghasilkan sedikit dopamin.
Hal itu yang membuatnya bergantung terhadap perilaku tersebut untuk merasakan dopamin di dalam tubuh.
Baca Juga: 30 Persen Anak Muda Disebut Alami Kecanduan Smartphone, Ini Saran Pakar
Pornografi juga dapat memengaruhi hubungan dengan orang lain. Hal tersebut dapat membuat ekspektasi perilaku seks yang tidak realistis.
Penggunaan pornografi juga dapat memengaruhi hubungan orang-orang. Misalnya, beberapa penelitian menunjukkan bahwa pornografi menciptakan ekspektasi seks yang tidak realistis.
Seseorang menjadi bergantung kepada pornografi untuk mencapai kepuasan seksual dalam dirinya.
Dalam studi tahun 2015 menemukan, seseorang yang candu terhadap pornografi disebabkan karena dirinya sendiri bukan karena kontennya. Hal ini semakin signifikan jika orang tersebut mengalami kecemasan atau stres dalam dirinya.
Selain itu, ada beberapa penyebab lain yang membuat seseorang kecanduan terhadap pornografi, di antaranya:
- Kondisi mental untuk menghindari tekanan psikologis
- Masalah hubungan atau menjadi pelampiasan ketidakpuasan seksual
- Norma budaya yang tidak sehat, terutama dalam lingkungan. Hal tersebut dapat menarik seseorang agar kecanduan pornografi
- Penyebab biologis yang membuat perubahan kimiawi otak saat melihat pornografi. Hal tersebut dapat membuat rasa candu
Seseorang yang mengalami kecanduan pornografi biasanya memiliki keinginan untuk lepas dalam hal tersebut, tetapi tidak bisa.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
7 Rekomendasi Deodoran Alami Bebas Aluminium dan Paraben untuk Kulit Sensitif
-
5 Sepatu Padel Nike Murah, Berkualitas dan Nyaman Harga Mulai Rp500 Ribuan
-
5 Sepatu Badminton Terbaik untuk Kelas Profesional, Harga Mulai Rp 700 Ribuan
-
7 Serum untuk Mencerahkan Bibir Gelap, Bikin Cerah Merona Seketika
-
Ogah Pasang AC Ribet? 5 AC Portable Ini Solusinya, Dinginnya Semriwing!
-
5 Bedak Padat yang Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Minyak di Wajah
-
3 Moisturizer Wardah untuk Mencerahkan dan Memudarkan Flek Hitam, Harga Terjangkau
-
Pak Amin Siapanya Nikita Mirzani? Ekspresi Sedihnya saat Dampingi Sidang Vonis Jadi Sorotan
-
5 Pilihan Liptint Glossy Buat Kulit Sawo Matang, Mulai Rp40 Ribuan!
-
FEB UI Gelar Lagi Pengabdian Masyarakat di RW 10 Manggarai: dari Nganggur ke Peluang Usaha