Suara.com - Memiliki jiwa pengabdian tidak berarti menutup mimpi Anda menjadi seorang pengusaha sukses.
Buktinya terlihat pada diri dr. Elizabeth Margaretha, yang tak hanya memiliki karier sebagi dokter, tapi juga berhasil merintis usaha sebagai entrepreneur.
Ia mengatakan profesi dokter dijalaninya untuk membantu para ibu lain untuk menyusui anak. Sebagai dokter laktasi, ia sadar betul bahwa banyak ibu yang ingin memberikan ASI kepada anaknya, namun minim informasi yang benar dan tepat.
"Seperti misalnya, anggapan bahwa untuk sukses ASI harus dengan cara memompa ASI. Padahal yang terpenting adalah dengan bisa fokus menyusui bayinya dan paham dengan pengetahuan dasar untuk kesuksesan ASI," ujarnya, dalam keterangan yang diterima Suara.com.
Tujuan edukasi itulah yang membuat Elizabeth kerap memberikan tips seputar menyusui, mulai dari manajemen laktasi yang baik dan benar oleh ibu bekerja hingga posisi dan perlekatan yang benar, di akun instagramnya @fongmeicha.
Dasar-dasar pemberian ASI ini yang kerap ia bagikan melalui media sosial. Sebab, kekeliruan paling sering terjadi di tahap ini, yang bisa saja mengurangi keberhasilan seorang ibu dalam menyusui anaknya.
Atas serignya edukasi yang diberikan, dr. Elizabeth pun digandeng oleh Momuung.id sebagai medical educator resmi dalam kampanye menyukseskan menyusui 2 tahun.
Selain menjadi dokter laktasi, dr. Elizabeth Margaretha juga praktik sebagai dokter kecantikan di The Clinic Beautylosophy yang terletak di Pantai Indah Kapuk.
Di tengah kesibukannya sebagai seorang dokter, dr Elizabeth juga merupakan seorang pengusaha sukses. Ia merupakan founder dari produk sepatu heels @aerithrickleanethel.id.
Baca Juga: Saipul Jamil Jadi Agen Edukasi di TV, Dokter Tirta Sebut Ketua KPI Ngawur
"Ini adalah produk sepatu fashion wanita yang pertama dan satu-satunya di Indonesia, yang hak sepatunya bisa digonta-ganti sesuka hati pemakainya," katanya lagi.
Selain itu, dirinya juga tercatat sebagai founder komunitas @followmechiwa, sebuah komunitas yang fokus membantu kalangan masyarakat usia 25—40 tahun dalam segi bisnis yang penghasilannya menurun karena pandemi.
Dengan bermitra bersama dr. Elizabeth dan timnya, diharapkan para anggota kembali mendapatkan pendapatan tambahan.
"Jangan pernah berhenti bermimpi dan jalani hari untuk capai impianmu," pesan dr. Elizabeth.
Berita Terkait
-
Bukan Dipecat, Dokter Tifa Bongkar Pengacaranya Mundur, Kini Jadi Garda Depan Roy Suryo
-
Panas! dr Tifa Cs Minta Kasus Ijazah Jokowi Dituntaskan Agar Tak Jadi Beban Prabowo
-
Dokter Tifa Usul Kasus Ijazah Jokowi Disetop, Sarankan Negara Biayai Perawatan Medis di Luar Negeri
-
Dokter Kamelia Ungkap Fakta Mengejutkan Ammar Zoni: Dia Memang Ingin Sembuh
-
dr Reza Gladys Dorong Edukasi Kulit Lewat Ajang Kolaborasi Inovatif
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Terbaik, Ideal untuk Gaming dan Kerja Harian
-
HP Mau PHK 6.000 Karyawan, Klaim Bisa Hemat Rp16,6 Triliun
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah Tahan Seharian Tanpa Cas, Cocok untuk Gamer dan Movie Marathon
-
5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
-
Hari Ini Bookbuilding, Ini Jeroan Keuangan Superbank yang Mau IPO
Terkini
-
Perjalanan Inspiratif Samuel Christ: Bikin Finansial Jadi Mudah Dipahami Anak Muda
-
7 Rekomendasi Sunscreen yang Mengandung Cica, Bisa Meredakan Jerawat
-
Generasi Muda Makin Rentan Narkoba, Pemerintah Punya Strategi Apa Untuk Lindungi?
-
Siapa Peneliti Indonesia yang Temukan Rafflesia Hasseltii? Geger Namanya Tak Disebut Oxford
-
Pekerjaan Rehan Mubarak yang Lamar Dara Arafah, Dijuluki Prince Mateen Versi Indonesia
-
Apa Arti Istilah NPC? Dipakai Anies untuk Kritik Oxford soal Penemu Rafflesia Hasseltii
-
3 Parfum Aroma Jasmine untuk Kesan Anggun dan Tradisional bagi Calon Pengantin
-
Menyingkap Pesona Tersembunyi Gua Jomblang: Dari Cahaya Hingga Ekosistem
-
4 Serum Mengandung Retinal untuk Atasi Penuaan Dini, Hempas Kerutan dan Garis Halus
-
Apa Manfaat Air Mawar untuk Wajah? Ini 5 Merk Skincare yang Gunakannya