Suara.com - Ukuran paha yang besar sering dikeluhkan karena mengganggu penampilan, khususnya para perempuan. Tak heran jika kemudian banyak yang ingin tahu cara mengecilkan paha besar.
Ukuran paha besar ini biasanya diakibatkan oleh berkumpulnya lemak akibat pola hidup yang kurang tepat. Namun, tidak ada kata terlambat untuk mencegah atau memperbaikinya. Kini telah ditemukan berbagai cara mengecilkan paha secara alami, tanpa operasi.
Dirangkum dari berbagai sumber, berikut 5 cara mengecilkan paha tanpa yang relatif mudah dan dapat dilakukan di rumah.
Gerakan olahraga satu ini terbukti cukup ampuh untuk mengecilkan ukuran paha. Caranya, tempatkan kaki dalam posisi terbuka selebar bahu dengan kedua tangan lurus ke depan.
Setelah itu, turunkan pantat sampai mendekati lantai untuk kemudian ditahan selama 15-30 detik, berdiri kembali, dan ulangi setidaknya 10 kali.
2. Side lunge to crossover tap
Gerakan satu ini akan melatih otot paha depan, pantat, dan pinggul, serta paha belakang untuk membakar lemak sebanyak-banyaknya.
Caranya, posisikan kedua kaki selebar bahu dengan kedua tangan di samping tubuh. Lalu, silangkan kaki kiri ke depan kaki kanan sejauh mungkin dengan posisi kaki kanan tetap di tempat yang sama. Angkat kedua tangan sebagai penjaga keseimbangan.
Baca Juga: 4 Jenis Olahraga Mengecilkan Perut, Paling Efektif Hilangkan Lemak
Kemudian, kembalikan posisi kaki ke semula dengan jarak antar kaki lebih lebar. Pastikan posisi punggung tetap rata saat melakukannya, lalu tahan selama 5 detik, ulangi setidaknya 15 kali.
3. Leg lift
Cara satu ini cocok dipilih untuk kamu yang suka rebahan dan pastikan melakukannya di atas matras. Caranya, cukup naikkan kaki lurus ke atas membentuk sudut 45, tahan selama 15 detik, lalu ulang setidaknya 10 kali.
4. Lompat tali
Selain membakar lemak perut, gerakan satu ini dikenal efektif untuk membakar lemak di paha.
Rutin lakukan lompat tali setidaknya 20-30 menit setiap harinya dan jangan lupa konsumsi buah dan sayur.
5. Diagonal lunge
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan
-
Sampo Metal Buat Apa? Produk Legendaris Khusus Hitamkan Uban Lansia
-
5 Rekomendasi Minyak Kemiri untuk Alis agar Tebal dan Halus, Wajib Dicoba!