Suara.com - Untuk tampil maksimal di hari pernikahan, beberapa orang rela membayar semahal mungkin. Namun, ada pula yang berusaha tetap hemat saat mencari gaun pengantin.
Belum lama ini, seorang pengantin wanita menjadi sorotan karena berhasil membeli gaun pengantin dengan harga murah.
Melansir The Sun, pengantin wanita bernama Rachel Connealy tersebut mendapatkan gaun pengantin bekas seharga USD 3 atau sekitar Rp43 ribu saja.
Lewat unggahan TikTok, Rachel membagikan bahwa dirinya membeli gaun pengantin bekas tersebut setelah bertunangan dengan cara thrifting.
"Aku menghemat (untuk membeli) gaun sutra ini setelah kami bertunangan dan menggunakannya untuk upacara pernikahan."
"Gaun pengantinku dari Goodwill seharga USD 3 (Rp43 ribu)," tambahnya.
Meski harganya murah, gaun pengantin sutra panjang tersebut tetap terlihat elegan.
Gaun putih panjang tersebut terlihat memiliki model off-shoulder dan sekilas mirip gaun pengantin Meghan Markle.
Tidak hanya gaun pengantin, wanita ini juga membeli gaun untuk resepsi dengan cara thrifting.
Baca Juga: Viral Cowok Datang ke Nikahan Mantan Bareng Ibunya, Bikin Netizen Mewek
Menurut Rachel, ia berhasil mendapatkan gaun resepsi bekas seharga USD 5 atau Rp71 ribu saja.
Unggahan Rachel sendiri lantas ramai dikomentari warganet. Tidak sedikit yang mengomentari penampilannya dalam balutan gaun pengantin tersebut.
"Sangat cantik. Seperti sesuatu dari dalam majalah," tulis salah satu komentar memuji.
"Kau mengingatkanku akan Meghan Markle di sini! Selamat."
"Aku suka tampilannya yang minimalis, juga terlihat mahal."
"Harganya mungkin Rp43 ribu tapi kau terlihat mewah menggunakannya."
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
3 Produk Makarizo untuk Menghitamkan Rambut Beruban dan Kembalikan Warna Alami
-
5 Penyebab Rambut Beruban selain karena Faktor Usia, Sudah Tahu?
-
5 Rekomendasi Conditioner Rambut Terbaik untuk Lansia, Bisa Dibeli di Indomaret
-
Terpopuler: Arti Mens Rea yang Bikin Panas Dingin hingga Istri Dilarang Jadi IRT Dalam Hukum Islam
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026
-
Hoki! Ini 5 Zodiak yang Bakal Kaya Raya sebelum Akhir Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?
-
5 Alat Kesehatan untuk Cek Gula Darah dan Kolesterol di Rumah, Mulai dari Rp100 Ribuan