Suara.com - MUA yang menceritakan lika-likunya saat akan merias pengantin telah menjadi viral di media sosial.
Pengalaman itu diceritakan oleh seorang MUA melalui video yang diunggah di akun TikTok @yollandapd_, Selasa (27/12/2021).
"Lika liku MUA," tulisnya sebagai keterangan unggahan seperti dikutip Suara.com, Rabu (29/12/2021).
Dalam video tersebut, tampak rombongan tim MUA yang datang ke sebuah lokasi pernikahan. Rombongan MUA ini berangkat saat hari masih subuh.
"Berangkat make up subuh-subuh. Sampe lokasi langsung digelarin karpet putih dong," tulisnya dalam keterangan video.
Tampak tenda dan dekorasi pernikahan yang sudah dipasang. Bahkan, meja dan kursi tami juga sudah disusun rapi.
Namun, halaman lokasi pernikahan itu tampak becek lantaran diguyur hujan. Oleh sebab itu, rombongan MUA ini digelari sebuah kain putih agar bisa melewati jalanan becek.
Tampak seorang ibu-ibu yang menggelar kain putih panjang supaya para MUA bisa berjalan di atas tanah yang becek bekas hujan.
Rombongan MUA ini langsung melewati karpet putih menuju tempat untuk merias pengantin.
Baca Juga: Efek Nonton Layangan Putus, Istri Makin Posesif, Reaksi Suami Jadi Sorotan
Sesampainya di dalam rumah, ruangan untuk merias tampaknya belum disiapkan oleh pengantin. Para MUA ini pun lalu menyiapkan tempat untuk make up.
"Saking mandirinya team bantu nyiapin lokasi make up sendiri," lanjutnya.
Dalam video itu tampak para MUA yang sedang gotong royong membereskan barang-barang dalam ruangan supaya nyaman untuk merias.
Para MUA ini tampak tidak mengeluh sama sekali. Bahkan, mereka tetap terlihat bersemangat membantu menyiapkan ruangan untuk merias.
Saat sampai di lokasi, MUA itu mengungkapkan bahwa calon pengantin masih mandi sehingga mereka rela menunggu.
"Dan ternyata calon pengantinnya masih siap-siap di kamar mandi.. Alhasil masih nunggu dulu deh," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Viral Nenek Merajuk Minta Cucu Temani Makan, Warganet: Jadi Kangen Eyang
-
Menantu Idaman, Sudah Dirias Lengkap Pengantin Perempuan Sibuk Nyapu Pelaminan Sendiri
-
Jadi Fotografer di Pernikahan Mantan, Cowok Ini Banjir Pujian dari Warganet
-
Cari Barang di Lokasi Bekas Banjir, Warga Malah Temukan Segepok Uang: Jumlahnya Lumayan!
-
Sampai Ditonton 22 Juta Kali, Perempuan Lempar Petasan ke Jalan Dikecam Publik
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah yang Bisa Telepon dan Balas WhatsApp, Fungsional
-
20 Bahan Alami untuk Mengatasi Rambut Beruban dan Mengembalikan Warna Hitam
-
3 Produk Makarizo untuk Menghitamkan Rambut Beruban dan Kembalikan Warna Alami
-
5 Penyebab Rambut Beruban selain karena Faktor Usia, Sudah Tahu?
-
5 Rekomendasi Conditioner Rambut Terbaik untuk Lansia, Bisa Dibeli di Indomaret
-
Terpopuler: Arti Mens Rea yang Bikin Panas Dingin hingga Istri Dilarang Jadi IRT Dalam Hukum Islam
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026