Suara.com - Selain ketupat lengkap dengan sayur dan lauk pauknya, apa makanan khas yang harus ada di meja makanmu saat Idul Fitri? Beberapa orang bahkan menyajikan hidangan khas daerahnya untuk membuat hari lebaran terasa semakin spesial.
Penasaran apa saja kudapan spesial dari beberapa daerah di Indonesia? Berikut adalah daftarnya, yang mungkin bisa mengingatkanmu akan kampung halaman masing-masing.
1. Buras, Sulawesi Selatan
Kuliner khas suku Bugis Sulawesi Selatan ini sepintas mirip dengan ketupat karena komposisinya sama-sama dibuat dari beras. Namun, buras memiliki rasa yang lebih gurih karena penggunaan santan di dalamnya.
Buras biasa dikonsumsi dengan dicampurkan bersama makanan lain. Mulai dari kari ayam, telur hingga daging. Bahkan ketiga campuran tersebut harus disediakan untuk bersanding dengan Buras ketika hajatan diadakan.
2. Ketupat pulut, Sumatera Utara
Ketupat ketan atau biasa disebut ketupat pulut oleh masyarakat pulau Sumatra Utara terkenal sangat lezat. Rasanya gurih dan pulen karena dimasak dengan santan.
Ketupat ketan sering hadir sebagai hidangan Idulfitri. Ada yang memakannya dengan tape ketan manis atau rendang daging.
3. Bontong Buloh, Kalimantan Barat
Baca Juga: Viral ART Masak Banyak Makanan Lebaran sebelum Mudik, Dianggap Penyelamat Semesta
Bontong Buloh merupakan sajian khas masyarakat Kabupaten Membawah. Sekilas hidangan ini mirip dengan buras yang terbuat dari beras yang direbus terlebih dahulu selama lima jam.
Beras dimasukkan ke dalam daun pisang, dan diikat dengan tali. Setelah itu dimasukkan ke dalam batang bambu, baru kemudian direbus. Bontong buloh biasa disajikan dengan cocolan sambal kepah.
4. Lemang, Sumatera Barat
Masyarakat minang di sumatera barat biasa membuat lemang, penganan dari beras ketan, yang dipanggang dalam buluh bambu.
Saat Idulfitri hidangan ini selain untuk dikonsumsi sendiri, juga bisa menjadi hantaran ke sanak saudara. Untuk memakannya di Minang sana, lamang ini biasanya disantap bersama tapai, pisang, hingga durian.
5. Ketupat Colet, Kalimantan Barat
Berita Terkait
-
Ketupat Pecel dan Keragaman Rasa yang Menyatukan Keluarga di Hari Raya Lebaran
-
Jasa Raharja Diapresiasi dalam Sinergi Nasional Operasi Ketupat 2025
-
Sistem One Way Arus Balik Lebaran Resmi Ditutup, 74 Persen Pemudik Telah Masuk Jakarta
-
Sudah Jadi Tradisi, Bagaimana Hukum Merayakan Lebaran Ketupat menurut Islam?
-
Asal-usul Tradisi Lebaran Ketupat: Punya Makna Mendalam, Tak Cuma soal Sajian Kuliner
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Sertifikat Tanah Elektronik Apakah Wajib Dibuat Mulai 2026?
-
7 Gamis Terbaru 2026 Simple Elegan, Rompi Lepas Akan Jadi Tren!
-
POLLING: Mudik 2026 Kamu Naik Apa?
-
5 Krim Malam Lokal untuk Atasi Kulit Kendur Usia 50 Tahun ke Atas, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Dari Jalur Ringan Hingga Ekstrem: Ini Dia Sepatu Hiking Terbaru yang Dirancang untuk Semua Tantangan
-
Handbody Apa yang Bisa Menghilangkan Bekas Luka? Cek 7 Rekomendasinya
-
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026, Cek Tata Cara dan Syaratnya
-
Rahasia Kece ala Ummi Quary: Mandi Bukan Sekadar Wangi, Tapi Harus Kasih Nutrisi!
-
7 Bedak Anti Geser untuk Pengendara Motor, Tahan Lama Seharian
-
10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi