Suara.com - Sebuah video mencuri perhatian warganet, saat merekam acara pernikahan yang dihadiri oleh seseorang yang sangat mirip dengan sosok Presiden Korea Utara Kim Jong Un.
Video yang diunggah oleh akun TikTok @ikamusst tersebut memperlihat seorang lelaki yang tengah asyik menyumbangkan lagu di panggung pernikahan.
Ia memegang mic sambil berjoged sesekali. Sekilah wajah, gaya rambut hingga berpakaiannya memang mirip dengan lelaki yang dijuluki diktaktor muda tersebut. Lelaki tersebur juga memiliki bentuk tubuh yang sama dengan Kim Jong Un.
Saat itu ia menggunakan setelan safari hitam seperti yang sering digunakan Kim Jong Un. Potongan rambut khasnya yang berbentuk persegi itu juga membuatnya semakin mirip dengan pemimpin berusia 38 tahun tersebut.
"Kim Jong Un nyumbang lagu di kondangan," tulis si pemilik akun seperti yang Suara.com kutip pada Selasa (10/5/2022).
Tentu saja penampakan Kim Jong Un KW di kondangan ini langsung mendapatkan sorotan warganet. Video tersebut bahkan telah dilihat lebih dari 3,7 juta kali dengan beragam komentar lucu.
"Ini emang niat cosplay apa gimana. Mirip banget," tanya @hanaxxxxxx.
"Untung nyumbang lagu, kalau nyumbang nuklir bahaya," ujar @akbaxxxxx.
"Hebat yang kawin bisa bisanya langsung di datengin oleh Kim Jong Un," kata @dindaxxxxxxxx.
Baca Juga: Geger Video Viral Pria Mirip Kim Jong Un Nyanyi Dangdut di Kondangan, Publik: Senggol, Rudal Meroket
"Gue jadi percaya manusia itu beneran punya 7 kembaran," tulis @ckxxxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
5 Bedak Waterproof yang Tahan Keringat untuk Usia 55 Tahun, Wajah Jadi Lebih Muda
-
Ramalan Keuangan Zodiak 26 Januari 2026: 4 Zodiak Dapat Bonus Besar di Tanggal Tua
-
7 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 untuk Usia 55 Tahun Ke Atas
-
5 Sunscreen Lokal untuk Cegah Garis Halus dan Kerutan Usia 45 Tahun
-
Prinsip Kunci Manajemen Risiko Berbasis Volatilitas untuk Perdagangan Forex Efektif
-
Day Cream atau Sunscreen Dulu? Ini Urutan Skincare dan Rekomendasinya
-
5 Sunscreen Non Comedogenic untuk Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
Ini 7 Bahaya Menghirup Gas Nitrous Oxide Tabung Whip Pink yang Viral
-
12 Ramalan Shio Terbaru 25 Januari 2026 Tentang Keuangan, Cinta, dan Sial
-
Ruang Bermain yang Bisa Bergerak di Tengah Kota