Suara.com - Siapa coba yang tidak menginginkan dan mendambakan kisah cinta sejati dan bertahan sampai akhir? Namun terkadang, jangankan memegang tangan, kasih dan cinta Anda pun masih tak sampai, apalagi berbalas.
Cinta bertepuk sebelah tangan bisa saja terjadi kepada siapa pun. Namun, jangan sampai patah hati terlalu lama. Segera coba beberapa tips atasi cinta bertepuk sebelah tangan berikut ini, dilansir dari Naaree.
Tips Atasi Cinta Bertepuk Sebelah Tangan
1. Lakukan Refleksi Diri
Percuma jika Anda hanya hidup dengan mencintai orang lain tanpa benar-benar tahu apakah Anda juga pantas untuk dicintai. Jika dia tidak bisa melakukan hal yang sama, lepaskan dan jangan paksakan. Coba belajar melakukan refleksi dan mulai cintai diri sendiri.
2. Apresiasi Cinta yang Sudah Ada
Cinta itu menjadi sesuatu yang terbatas jika Anda memberikan batasan dalam hidup Anda. Coba tarik diri dari lingkaran fantasi bahwa hanya dia yang ada dalam hidup Anda. Lihatlat sekitar dan apresiasi cinta yang sudah Anda miliki, baik dari teman maupun keluarga.
3. Fokuslah ke Hal yang Lain
Tentu saja cinta adalah salah satu hal yang penting dalam hidup Anda, namun kata siapa setiap detik Anda harus memikirkan cinta? Jika cinta Anda bertepuk sebelah tangan, berubahlah dan alihkan ke hal-hal yang penting lainnya, seperti karir atau urusan keluarga.
Baca Juga: Sinopsis Anime Ao Haru Ride: Kisah Cinta di Masa Muda yang Dibayangi Luka Masa Lalu
4. Belajarlah untuk Bahagia
Orang lain memiliki andil yang besar untuk membuat Anda bahagia atau merasa sakit hati, tanpa Anda sadari. Namun, ingatlah bahwa pada akhirnya, kebahagiaan adalah keputusan Anda dan orang lain tidak bisa merusak atau mendikte bagaimana caranya.
5. Cinta Itu Unconditional
Ingatkah Anda lagu Katy Perry yang mengatakan bahwa cinta itu tidak melihat kondisi? Benar sekali, cinta yang Anda berikan kepada dia mungkin tidak terbalas saat ini, namun bersiaplah untuk mendapatkan cinta yang lebih baik dan besar di masa depan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Parfum Evangeline Tahan Berapa Jam? Ini 7 Varian yang Wanginya Paling Awet
-
5 Sepatu Trekking Lokal Vibes Salomon Ori, Produk Dalam Negeri Kualitas Jempolan
-
Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
-
7 Sampo Selsun untuk Atasi Ketombe dan Rambut Rontok, Mana yang Paling Efektif?
-
6 Shio Paling Banyak Cuan Pada 3 Januari 2026
-
5 Rekomendasi Body Spray untuk Atasi Jerawat Punggung, Mulai dari Rp 70 Ribuan
-
5 Sunscreen untuk Pria yang Nggak Bikin Wajah Abu-Abu, Nyaman Dipakai Harian
-
7 Vitamin Penambah Nafsu Makan untuk Dewasa Paling Ampuh, Harga Mulai Rp9 Ribuan
-
5 Sepatu Nike Ori Diskon hingga 75 Persen di JD Sports, Harga Promo Jadi Rp300 Ribuan
-
Waspada! Ini 12 Gejala Super Flu pada Anak, Virus Mulai Merebak di Indonesia