Suara.com - Belum berakhir kisah perselingkuhan mantan suami dan ibu kandungnya, Norma Risma baru-baru kembali mengungkapkan cerita lainnya. Dikatakan, mantan suaminya itu pernah meminta ibu mertuanya untuk melakukan video call (VC) setelah selesai mandi.
Dalam cerita Norma Risma di podcast Denny Sumargo, ia mengatakan sempat memergoki pesan Whatsapp mantan suaminya yang bernama Rozy Zay Hakiki itu dengan ibunya sendiri. Dalam pesan tersebut, Norma melihat keduanya melakukan hubungan seks melalui WhatsApp.
"Sebelum menikah 2020 aku pernah mergoki lewat chat WhatsApp, bukan melihat secara langsung bahwa mereka pernah berhubungan badan," tutur Norma dalam podcast Denny Sumargo yang diunggah Rabu (28/12/2022).
Hal tersebut membuat Denny Sumargo bingung apa maksud dari berhubungan badan melalui WhatsApp. Namun, Norma menjelaskan kalau isi pesan di antara mantan suaminya dan ibu kandungnya itu sangat vulgar.
"Berhubungan badan lewat WhatsApp maksudnya gimana?," Tanya Densu tampak penasaran.
"Waktu itu aku pulang kerja dijemput sama dia, aku suka cek kan handphonenya. Aku cek WhatsApp ada chat dari ibuku. Aku kan (penasaran) mereka suka ngomongin apa sih? Di situ ada chat yang menurut aku lumayan mengarah ke kayak berhubungan seks gitu. Kayak, 'nanti ngelawan geh, biar enak. Jangan diem aja',” jawab Norma.
Bahkan, dalam salah satu pesan keduanya, Rozy mengajak ibunya itu video call setelah mengetahui ibu Norma baru selesai mandi.
Hal yang meyakinkan Norma keduanya melakukan video call karena dalam isi pesan itu tidak terdapat panggilan tidak terjawab. Hal itu yang membuatnya langsung kaget dan tidak menyangka dengan perbuatan ibu dan mantan suaminya.
"Aku masih diem ka. Aku baca lagi ke bawah si laki-laki ngomong 'Lagi apa?' ibuku bilang 'lagi abis mandi, lagi pake baju' terus cowokku bilang VC (Video Call) di situ ibuku bilang iya," kata Norma.
Baca Juga: Cerita Norma Saat Suami Ibu digrebek Warga : Katanya Lagi Ngadem
Norma yang melihat hal tersebut lantas langsung bertanya kepada Rozy. Namun, Rozy justru mengambil ponsel dan menghapus isi pesanya dengan ibu kandung kekasihnya itu.
"Aku enggak tahu jadi apa enggak VC, aku langsung marah kan ke dia. Aku enggak nyangka banget treamor, deg degan ini kamu maksudnya apa? kamu berhubungan sama emak? Terus direbut handphonenya, dihapus sama dia ka. Jadi aku enggak punya bukti kan untuk bilang ke bapak,” jelasnya..
Meski marah, Norma mengaku, Rozy sering kali merasa tersakiti dan manipulatif. Hal tersebut yang membuatnya sulit kembali dengan Rozy meski sudah tersakiti berkali-kalui
"Dia itu tipe yang playing victim, manipulatif, waktu itu kan aku marah, enggak terima. dia itu sakit kaya batuk-batuk, terus napasnya sesak segala macem, kan aku takut yah. takutnya nanti kenapa-kenapa sedangkan posisinya masih ada di rumah aku, ya udahlah aku percaya gapapa," jelasnya.
Berita Terkait
-
Norma Tetap Mantab Nikah Meski Tahu Rozy Selingkuh Dengan Ibunya, Gimana Ya Biar Gak Bucin?
-
Kisah Ibu Mertua Selingkuh dengan Menantu Hingga Kepergok 'Begituan' Jadi Bahan Meme Kocak, Intip di Sini
-
Ketahuan 'Begituan' dengan Ibu Mertua Sendiri, Mantan Suami Norma Risma Disebut Manipulatif: Apa Sih Cirinya?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Jadi Juara, ISI Jogja & SMKN 5 Denpasar Siap Tampil di Grand Final iForte National Dance Competition
-
Kenalan Apa Itu Transformasi Digital, dari Cara Kerja Manual ke Sistem yang Lebih Rapi
-
5 Hair Tonic untuk Atasi Ketombe dan Gatal, Kulit Kepala Jadi Lebih Sehat
-
5 Sepatu Jalan Lokal Murah Versi Dokter Tirta, Anti Pegal dan Kalcer Dipakai Bergaya
-
7 Rekam Jejak Dr Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans Ternyata Dokter Spesialis 'Kretek'
-
7 Sunscreen Tone Up di Indomaret untuk Cerahkan Wajah, Mulai Rp17 Ribuan
-
5 Cat Rambut yang Ampuh Tutupi Uban di Alfamart, Harga Mulai Rp14 Ribuan
-
5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
-
5 Merek Vitamin B Complex Terbaik untuk Jaga Energi dan Saraf Usia 45 ke Atas