Suara.com - Usai viral karena telanjang bulat, bule perempuan yang menerobos penari Bali dan mendobrak pintu Puri Saraswati di Ubud, Bali, dibawa ke Rumah Sakit Jiwa (RSJ). Perempuan asal Jerman itu jadi sorotan pasalnya ia beraksi sambil telanjang bulat.
Kepala Dinas Pariwisata Bali Cok Pemayun mengatakan kalau perempuan tersebut telah ditangani oleh Satpol PP Provinsi Bali dan langsung dibawa ke RSJ.
"Sudah ditangani oleh Satpol PP Prov Bali. Masih di RSJ Bangli," kaya Pemayun kepada suara.com, Kamis (25/4/2023).
Namun, Pemayun belum bisa memastikan apakah perempuan tersebut memang alami gangguan jiwa. Sehingga, apakah bule tersebut akan dipulangkan ke negaranya atau tidak juga belum ditentukan.
"Belum ada info tunggu ya," pungkasnya.
Video bule Jerman yang telanjang itu viral di Twitter. Akun @_wahego ikut menyebarkan video tersebut pada 24 Mei 2023.
Dari video berdurasi 1 menit 39 detik itu terlihat seorang bule perempuan berambut panjang berjalan ke arah atas puri dan melewati para penari yang masih tampil di pelataran.
Bule itu terus berjalan ke arah pintu. Ia sempat kesulitan membuka pintu sampai menoleh ke belakang. Setelah agak mendobrak pintu, ia pun berhasil dan masuk ke dalam. Baru beberapa langkah masuk ke dalam, datang seorang pria berpakaian adat Bali yang menyuruh bule tersebut keluar.
Dari gestur tangannya, bule yang belum diketahui asal negara itu meminta si pria menjaga jarak dengannya. Kemudian ia pun berjalan menjauhi pintu pura dan kembali melewati para penari.
Baca Juga: Viral Wanita Mirip Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika Terlihat Berduaan Dengan Pria di Hotel
Orang-orang yang duduk di kursi penonton hanya bisa bingung melihat tingkah bule tersebut.
Aksinya belum selesai. Bule tersebut rupanya berjalan ke area patung kecil yang seperti tempat sesajen. Ia kemudian bersimpuh sambil kedua telapak tangannya menyatu dan diletakan di atas kepala seperti sedang berdoa. Ia bangun lalu kembali berjalan ke arah pintu pura. Namun baru sampai di tangga, ia kembali dihadang oleh pria berpakaian Bali sebelumnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Jadi Juara, ISI Jogja & SMKN 5 Denpasar Siap Tampil di Grand Final iForte National Dance Competition
-
Kenalan Apa Itu Transformasi Digital, dari Cara Kerja Manual ke Sistem yang Lebih Rapi
-
5 Hair Tonic untuk Atasi Ketombe dan Gatal, Kulit Kepala Jadi Lebih Sehat
-
5 Sepatu Jalan Lokal Murah Versi Dokter Tirta, Anti Pegal dan Kalcer Dipakai Bergaya
-
7 Rekam Jejak Dr Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans Ternyata Dokter Spesialis 'Kretek'
-
7 Sunscreen Tone Up di Indomaret untuk Cerahkan Wajah, Mulai Rp17 Ribuan
-
5 Cat Rambut yang Ampuh Tutupi Uban di Alfamart, Harga Mulai Rp14 Ribuan
-
5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
-
5 Merek Vitamin B Complex Terbaik untuk Jaga Energi dan Saraf Usia 45 ke Atas