Suara.com - Jessica Mila baru-baru ini mengumumkan kehamilan pertamanya di akun Instagram miliknya. Istri Yakup Hasibuan ini akhirnya memamerkan baby bump yang sudah semakin terlihat di usia kandungan yang menginjak 12 minggu.
Dalam foto yang diunggah, wanita 31 tahun ini terlihat cantik mengenakan bodyfit midi dress bergaris hitam putih yang ia padukan dengan outerwear putih berupa kemeja. Jessica Mila juga tampak memadukannya dengan sandal hitam dan tas berwarna senada.
"12 weeks, 4 days," tulisnya singkat seperti yang Suara.com kutip pada Jumat (8/9/2023).
Wajah bareface Jessica Mila tampak membuat banyak orang salah fokus karena kecantikan alaminya justru semakin terpancar. Terlebih saat itu, bintang sinetron Ganteng Ganteng Serigala ini mengenakan fashion branded dengan harga fantastis.
Tasnya berasal dari rumah mode Prancis Chanel, dengan series Chanel Medium 22 Bag Black Calfskin Aged Gold Hardware yang menurut situs Madison Avenue dibanderol dengan harga 7.500 USD atau sekitar Rp115 jutaan.
Sementara sandalnya diduga keluaran brand Hermes yakni oran crystal belasan juta rupiah. Penampilan ini tentu bukan cuma membuat Jessica Mila tampak cantik, tapi juga elegan.
Tak sedikit yang memberikan pujian untuk sang aktris, bahkan di TikTok @secuilcinta96 ada lebih dari 1,2 juta penonton yang melihatnya.
"Cantik banget bumil satu ini," ujar @itaxxxx.
"Udah keliatan yah, cantik banget," kata @yolaxxxx.
Baca Juga: Hamil Muda, Jessica Mila Ungkap Sedang Mual Hebat Sampai Tak Kuat Bawa Kue Ultah Suami: Kok Bisa?
"Pasti anaknya cantikk bangetttt kek mami nyaa," ucap @eonnxxxxx.
"Cantiikkk nya ibu hamil ini say, pasti enzy juga hamil ini, semoga," tambah @ivonxxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Gebrakan Fashion Indonesia: Purana dan Fuguku Pukau Panggung Internasional di Kuala Lumpur
-
4 Rekomendasi Face Wash Non SLS yang Aman untuk Kulit Sensitif
-
6 Rekomendasi Sepatu Lari Terbaik untuk Pace 6, Nyaman dan Cegah Risiko Cedera
-
Fosil Reptil Laut Berleher Panjang dari Zaman Purba Ditemukan di China
-
7 Pilihan Lip Tint Warna Natural untuk Remaja, Glow Up Alami Modal Rp15 Ribuan
-
5 Sunscreen Mengandung Ceramide untuk Melindungi Skin Barrier, Ramah Kulit Sensitif
-
Green Jobs Sedang Naik Daun, Tapi Anak Muda Daerah Masih Kesulitan Akses Informasi
-
5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
-
Rambut Tetap Lepek setelah Keramas? Saatnya Cek Sampo dan Kondisioner yang Digunakan!
-
5 Rekomendasi Cushion yang Tidak Waterproof, Mudah Dibersihkan Saat Wudhu