Suara.com - Davina Karamoy pernah menjalin hubungan asmara dengan kapten Timnas Indonesia Asnawi Mangkualam. Ia rupanya memang memiliki ketertarikan dengan olahragawan.
Hubungan Davina Karamoy dan Asnawi Mangkualam terjalin pada 2021. Kala itu, Asnawi Mangkualam belum berkarier ke Korea Selatan.
Keduanya dikabarkan memadu kasih. Terungkap, Asnawi Mangkualam memang masuk kriteria lelaki idaman Devina Karamoy.
Hal itu berkaitan dengan pengakuan Devina Karamoy yang mengaku sebenarnya diirinya tak memiliki kriteria spesifik, terpenting nyaman.
"Sebenarnya gak ada tipe yang terlalu spesifik. Yang pentig nyaman sih. Karena percuma kita sebut-sebutin, tapi kadang kalau gak ada orang kayak gitu tapi kiya nyaman, ya bisalah," ujarnya dalam cuplikan vidoe lawas, seperti dikutip dari akun jejerjejerjejer.
Namun tak berselang lama, ia mengaku senang dengan cowok yang bisa main olahraga. Menurutnya, olahragawan memiliki daya tarik tersendiri.
"Tapi kalau aku sekarang suka sama cowok yang bisa olahraga, gak tau kenapa. Olahraga apapun ya maksudnya. Cowok yang bisa olahraga tuh keren gitu," sambungnya.
Terlepas dari itu, setelah putus dari Asnawi Mangkualam, pemain sinetron Amanah Wali tersebut dikabarkan berpacaran dengan pebulu tangkis Yeremia Rambitan.
Sedangkan Asnawi Mangkualam kekinian berstatus single setelah mengonfirmasi dirinya tak menjalin kasih dengan Fuji atau pun Steffi Zamora yang sempat dikait-kaitkan dengannya.
Baca Juga: Ungkap Hubungannya dengan Asnawi Mangkualam, Fuji: Ini Klarifikasi Bukan Alay
Berita Terkait
-
Lebih Mahal Dibanding Kado Asnawi Mangkualam, Begini Gelang dari Thariq Halilintar yang Ditolak Fuji
-
Adu Gaya Asnawi Mangkualam dan Philo Paz Armand, Mantan Kekasih Steffi Zamora yang Seorang Pembalap
-
Fuji Hanya Masa Lalu, Asnawi Mangkualam Bongkar Statusnya Sekarang
-
Akui Tak Cocok, Fuji Minta Jangan Dipaksa Terima Asnawi Mangkualam Sebagai Pacar
-
Sama-Sama Terkenal, Karier Fuji Kebanting Davina Karamoy Mantan Asnawi Mangkualam
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
-
Cetak 33 Gol dari 26 Laga, Pemain Keturunan Indonesia Ini Siap Bela Garuda
-
Jawaban GoTo Usai Beredar Usul Patrick Walujo Diganti
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
Terkini
-
7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Mawar: Tahan Lama, Wanginya Bikin Orang Terpikat
-
5 Jam Tangan Casio Wanita Terbaik yang Murah, Stylish, dan Anti Air
-
PMB 2026 Universitas BSI Dibuka, Bangun Karir dari Kampus yang Tepat!
-
Terpopuler: Ribka Tjiptaning Dipolisikan, Penyebab BLT Kesra Belum Cair
-
Siapa Saja Shio Paling Beruntung 14 November 2025? Ini 6 Daftar Lengkapnya
-
Benarkah Madu dan Sirup Maple Lebih Sehat dari Gula Biasa? Ini Faktanya
-
5 Rekomendasi Lipstik Transferproof: Tahan Lama, Cocok untuk yang Suka Jajan
-
SPF Lebih Tinggi Pasti Lebih Baik? Ini 5 Mitos Sunscreen yang Ternyata Salah Kaprah
-
Jelajahi Pacitan: Panduan Lengkap Destinasi Wisata Surga Tersembunyi di Jawa Timur
-
4 Parfum Aroma Powdery yang Wajib Kamu Coba, Harga Mulai Rp100 Ribuan