Ibunda pesinetron Keisha Alvaro, Okie Agustina diketahui telah dua kali gagal membina rumah tangga. Terkini, Okie baru saja resmi bercerai dengan sosok pesepakbola Gunawan Dwi Cahyo.
Sebelumnya, Okie Agustina sempat menjalani pernikahan dengan Sigit Purnomo alias Pasha Ungu, tetapi berujung perceraian.
Kedua pria tersebut saat ini wajib membayarkan nafkah setelah bercerai dengan Okie Agustina, sesuai dengan yang telah diputuskan oleh Pengadilan Agama yang mengabulkan gugatan perceraian Okie.
Lantas, seperti apakah perbandingan gaji Pasha Ungu vs Gunawan Dwi Cahyo? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Penghasilan Pasha Ungu
Perbandingan penghasilan Pasha Ungu dengan Gunawan Dwi Cahyo disebut-sebut jauh bagaikan langit dan bumi.
Grup band Ungu diketahui mematok harga sebesar Rp350 juta hingga Rp500 juta untuk satu kali tampil. Selain itu, Pashau juga terpilih sebagai Wakil Wali Kota Palu. Menurut peraturan pemerintah Republik Indonesia, nomor 59 tahun 2000, gaji pokok Wakil Kepala Daerah atau Kota adalah Rp1,8 juta per bulan.
Di sisi lain, Pasha Ungu juga mendapatkan tunjangan jabatan Wakil Kepala Daerah atau Kota yang disebutkan dalam Perpres Nomor 68 Tahun 2001 adalah sebesar Rp3,24 juta per bulan.
Meski demikian, tunjangan lainnya dan fasilitas yang didapatkan oleh Pasha Ungu menduduki jabatan sebagai Wakil Wali Kota Palu masih belum diketahui.
Baca Juga: Kiesha Alvaro Kuatkan Sang Bunda Saat akan Bercerai: Bunda Gak Usah Takut
Pria bernama asli Sigit Purnomo Said digugat cerai oleh Okie Agustina pada 2009 silam. Adapun nafkah yang wajib diberikan oleh Pasha Ungu kepada Okie terbilang cukup tinggi.
Dalam keputusan perceraian tersebut, Pasha Ungu wajib membayarkan nafkah anak sebesar Rp25 juta perbulannya. Namun sayang, Pasha Ungu sempat diisukan lalai memenuhi kewajiban nafkah tersebut.
Gaji Gunawan Dwi Cahyo
Berbeda dengan Pasha Ungu yang sumber penghasilannya dari band dan jabatannya sebagai Wali Kota, Gunawan Dwi Cahyo memiliki nilai transfer sebesar Rp434,54 juta.
Nilai transfer tertinggi mantan suami dari Okie Agustina tersebut menyentuh angka Rp 1,3 miliar saat dibeli oleh Bali United dan Persija Jakarta. Apabila di kalkulasikan, honor kurang lebih Rp36,2 juta perbulan sebagai seorang pemain belakang Persik Kediri.
Mantan pemain bertahan Persija Jakarta ini diketahui memberikan nafkah kepada anaknya bersama Okie Agustina yang jauh di bawah nafkah dari Pasha Ungu.
Berita Terkait
-
Kiesha Alvaro Kuatkan Sang Bunda Saat akan Bercerai: Bunda Gak Usah Takut
-
Nasib Pendidikan Kiesha Alvaro, Berencana Kuliah di Mesir Buat Bekal Rumah Tangga
-
5 Sumber Pendapatan Kiesha Alvaro, Pantas Mau Jadi Tulang Punggung
-
Beda Penghasilan Kiesha Alvaro dan Gunawan Dwi Cahyo, Anak Okie Lebih Moncer?
-
Beda Nafkah Pasha Ungu vs Gunawan Dwi Cahyo ke Okie Agustina, Bak Langit dan Bumi
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
5 Rekomendasi Lip Balm Terbaik yang Bisa Mencerahkan Bibir Jadi Pink
-
5 Fakta Unik Keraton Solo: Berdiri Sejak Kapan?
-
7 Facial Wash Mengandung Niacinamide dan Salicylic Acid untuk Kulit Cerah Bebas Jerawat
-
5 Produk Viva yang Ampuh Hilangkan Bekas Jerawat, Harga Mulai Rp6 Ribu Saja
-
3 Rekomendasi Lipstik Viva dan Pilihan Warna Terbaiknya, Mulai Rp14 Ribu
-
5 Fakta Ompreng 'Palsu' MBG: Diduga Tidak Halal dan Pakai Bahan Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Hoka Terbaik Buat Medan Ekstrem
-
4 Moisturizer Viva untuk Flek Hitam dan Kerutan usia 40-an, Harga Murah Meriah
-
5 Lip Balm Terbaik untuk Bibir Hitam Usia 40 Tahun ke Atas, Perbaiki Skin Barrier
-
Gelora Literasi Bangkit di Big Bad Wolf: Ribuan Pengunjung Serbu Bazar Buku Terbesar