Suara.com - Publik kini menaruh perhatian kepada sosok istri capres nomor urut 03, Ganjar Pranowo kala mendampingi sang suami kampanye.
Adapun sebuah cuplikan video istri Ganjar berjoget saat kampanye di Lampung mendadak viral. Video tersebut membuat publik membandingkan sosok istri Ganjar dengan istri Joko Widodo atau Jokowi, Iriana.
Iriana dinilai lebih 'kalem' dan santun kala mendampingi sang suami pada Pilpres 2019 dan 2014 silam.
"Dulu Bu Iriana anteng aja perasaan pas lakinya nyalon," tulis warganet berkomentar.
"Beda banget sama Bu Iriana dulu," timpal warganet lain menyinggung istri Jokowi.
Berkaca dari warganet yang membandingkan kedua istri politisi kondang tersebut, seperti apa karier dari Siti Atikoh dan Iriana Jokowi?
Riwayat Karier Siti Atikoh: Ternyata sempat menjadi wartawan
Siapa sangka, perempuan bernama lengkap Siti Atikoh Suprianti ini ternyata pernah mengabdikan dirinya mewartakan berita sebagai seorang wartawan.
Baca Juga: Firasat Ganjar Soal Maruarar Sirait Mundur dari PDIP: Debat Kemarin, Sudah Pakai Baju Paslon Lain
Ibunda dari sosok Muhammad Zinedine Alam Ganjar itu sempat menjadi awak media Harian Umum Solopos yang berpusat di Surakarta, Jawa Tengah.
Baru pada 1999, Siti Atikoh mendaftar sebagai pegawai negeri sipil atau PNS di Purbalingga, Jawa Tengah.
Ia akhirnya pindah tugas ke Kantor Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan sempat bekerja di bawah berbagai pemerintahan Gubernur DKI Jakarta.
Adapun Siti Atikoh sempat berkarier sebagai PNS saat Jakarta dipimpin oleh Fauzi Bowo, Joko Widodo, dan Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok.
Siti Atikoh akhirnya mengambil cuti lantaran mendampingi suaminya berkampanye sebagai Gubernur Jawa Tengah hingga akhirnya memutuskan untuk mengundurkan diri dari PNS secara sepenuhnya.
Kini selain mendampingi sang suami, Siti Atikoh juga seorang aktivis sosial. Ia menduduki posisi sebagai Ketua Tim Penggerak PKK Jawa Tengah hingga Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah Jawa Tengah.
Berita Terkait
-
Firasat Ganjar Soal Maruarar Sirait Mundur dari PDIP: Debat Kemarin, Sudah Pakai Baju Paslon Lain
-
Cipika-cipiki Eca Aura dengan Siti Atikoh Jadi Sorotan, Alam Ganjar dapat Wejangan dari Netizen
-
ChatGPT Dilarang Jadi Alat Kampanye Anies-Prabowo-Ganjar
-
Akun Instagram Mahfud MD Diretas Jelang Debat Keempat, Warganet: Black Campaign dari Paslon Mana Nih?
-
Beda dari Selvi Ananda, Siti Atikoh Istri Ganjar Pranowo Ogah Punya Tas Branded
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
5 Ide Kado Hari Guru Nasional 2025, Sederhana tapi Berkesan
-
5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40-an, Garis Halus dan Flek Hitam Tersamarkan
-
5 Cushion dengan SPF 50 untuk Aktivitas Outdoor, Lindungi dari Sinar UV
-
Program Penanaman 1.000 Pohon Gaharu Dorong Ekosistem Industri Berbasis Keberlanjutan
-
7 Rekomendasi Serum Retinol untuk Usia 50 Tahun, Samarkan Tanda Penuaan
-
7 Sunscreen untuk Flek Hitam Usia 70 Tahun ke Atas, Rawat Kulit Tipis
-
Bukan Hanya Tren: Indonesia Pimpin Gerakan 'Slow Fashion' Global di BRICS+ Fashion Summit Moskow
-
5 Rekomendasi Body Lotion Mengandung AHA dan BHA untuk Memutihkan Kulit
-
5 Rekomendasi Lipstik Matte untuk Bibir Kering Usia 40 Tahun ke Atas
-
Dari Wellness hingga Kuliner Viral: Panduan Lengkap Menikmati Kemeriahan di Bulan November