Suara.com - Nama Nana Mirdad belakangan ini masih santer menjadi perbincangan publik. Ia berhasil menyelamatkan seorang bayi yang dibuang oleh orang tuanya dalam keadaan tak dibalut apapun di semak belukar dekat rumahnya.
Usai berhasil menyelamtkan nyawa sang bayi, Nana Mirdad pun memberikan nama untuk bayi cantik tersebut.
Diketahui, bayi itu diberi nama Bella. Dalam cerita yang dibagikan Nana di media sosial nama tersebut diberikan oleh Tika ART-nya sebagai orang pertama yang menemukan bayi tersebut.
"Terima kasih banyak untuk semua doa dan perhatiannya untuk BELLA, begitu bayi kecil itu diberi nama oleh Tika, penemunya," tulis Nana Mirdad melalui unggahannya.
Di sisi lain, sang suami alias Andrew White sangat kagum dengan sikap sang istri yang sangat memperhatikan bayi yang mereka temukan.
Reaksi tersebut diunggah oleh Andrew White melalui unggahan Instagram Stories terbarunya.
Dalam unggahan tersebut, Andrew White memperlihatkan istrinya Nana Mirdad yang sedang wara-wiri sambil menelepon.
Tampak Nana Mirdad sedang berhubungan dan berkomunikasi dengan seseorang melalui ponsel genggamnya.
"My amazing wife doing so much for little Bella @nanamirdad_," tulis Andrew White.
Baca Juga: Sama-sama Menantu, Beda Sikap Irish Bella dan Yasmine Ow Saat Ayah Mertua Meninggal Dunia
Unggahan tersebut ramai dikomentari warganet juga rekan artis yang memberikan pujian atas tindakan Nana Mirdad.
"Kamu bener2 dititipin sama orang baik, Nak," komentar Rossa.
"Nana dan keluarga terima kasih sudah mengantarkan kebaikan dalam kehidupan Bella...Tuhan masih punya rencana indah dan besar pd hidupnya...God bless you," tandas Donnie Sibarani.
Berita Terkait
-
Sama-sama Menantu, Beda Sikap Irish Bella dan Yasmine Ow Saat Ayah Mertua Meninggal Dunia
-
Ulasan Buku Petualangan 'Sherlock Holmes: Art in the Blood' Karya Bonnie Macbird
-
Nana Mirdad Ogah Disebut Heroik usai Selamatkan Bayi Terlantar: Dunia Sudah Terbolak-balik
-
Bayi yang Ditemukan Nana Mirdad Diberi Nama Bella: Ini Bukan Aksi Heroik!
-
Ayah Ammar Zoni Meninggal Dunia, Irish Bella Malah Didesak Cabut Gugatan Cerai
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
8 Moisturizer Gel yang Tidak Bikin Kulit Kusam dan Ampuh Mengunci Kelembapan
-
7 Rekomendasi Susu Penambah Berat Badan Dewasa Terbaik di Apotek
-
5 Moisturizer Lokal untuk Usia 45 Tahun, Bantu Kurangi Tampilan Tanda Penuaan
-
5 Toner Ekstrak Beras untuk Kulit Awet Muda, Mulai dari Rp25 Ribuan
-
Dari Minuman Kekinian hingga Dessert Estetik, Ini Dia Tren Kuliner Viral 2025
-
Jadi Juara, ISI Jogja & SMKN 5 Denpasar Siap Tampil di Grand Final iForte National Dance Competition
-
Kenalan Apa Itu Transformasi Digital, dari Cara Kerja Manual ke Sistem yang Lebih Rapi
-
5 Hair Tonic untuk Atasi Ketombe dan Gatal, Kulit Kepala Jadi Lebih Sehat
-
5 Sepatu Jalan Lokal Murah Versi Dokter Tirta, Anti Pegal dan Kalcer Dipakai Bergaya
-
7 Rekam Jejak Dr Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans Ternyata Dokter Spesialis 'Kretek'