Suara.com - Outfit para pendukung pasangan capres-cawapres nomor urut 02 sempat mengundang perhatian pubik. Mulai dari Nagita Slavina hingga Selvi Ananda mengenakan pakaian dengan motif sama di debat capres terakhir pada Minggu (4/2/2024).
Pada unggahan akun Instagram @raffinagita1717, tampak para publik figur pendukung Prabowo-Gibran mengenakan pakain dengan motif sama.
Nagita Slavina sendiri tampak mengenakan blazer dengan lengan pendek berwana biru muda. Blazer tersebut bermotif kotak biru putih dengan corak merah kecil-kecil.
Blazer tersebut juga dikenakan oleh istri Gibran Rakabuming Raka, Selvi Ananda. Tak hanya Nagita dan Selvi, Ria Ricis dan Sabrina Chairunnisa tampak mengenakan jaket bomber dengan lengan sebelah bermotif sama.
Jaket yang dikenakan ricis juga digunakan banyak tim pemenangan Prabowo-Gibran mulai seperti Budi Djiwandono. Raffi Ahmad juga mengenakan kemeja dengan motif tersebut.
Motif pakaian yang digunakan para pendukung Prabowo-Gibran rupanya diduga dirancang oleh Ragowo Hediprasetyo Djojohadikusumo atau Didit Prabowo. Hal ini seperti yang diungkap oleh akun TikTok @ransdailyupdate.
Pada video yang diunggah akun tersebut menampakan pameran yang diinisiasi oleh Didit Prabowo. Dalam pameran karya Didit bertajuk Festival Negeri Elok itu salah satunya ditampilkan rancangan busana dengan motif yang dipakai para pendukung Prabowo-Gibran.
"Kalau Jaket yang dipakai tamu lain di acara debat itu yang design Mas Didit karena yang cipatin motifnya juga mas Didit," tulis akun @ransdailyupdate.
"Tapi lalau yang pribadi dipakai Mama Gigi sama Papa Raffi itu designya khusus dibuat brand nagitaslavina.co. dijahit khusus untuk Mama Gigi dan Papa Raffi saja karena Mama Gigi juga berkolaborasi sama Mas Didit di acara Negeri Elok untuk mendesign kain yang diciptakan Mas Didit. Kayaknya gak dijual," imbuhnya.
Baca Juga: Sus Rini Ungkap Menu Makan Siang Rayyanza yang Sangat Merakyat: Sederhana tapi Nikmat
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Bukan Sekadar Cake, Clairmont Kini Jual Cookies Lembut hingga Jamu di Showroom Terbaru Bintaro
-
Ini 6 Shio Paling Hoki pada 15 Januari 2026, Cek Keberuntunganmu Besok!
-
Memoar Broken Strings Karya Aurelie Moeremans Viral, Apa Bedanya dengan Biografi?
-
Bekas Cat Rambut Sulit Hilang? 3 Trik Ampuh Basmi Noda Hitam di Tangan
-
10 Ucapan Isra Miraj 2026 dalam Bahasa Arab, Lengkap dengan Artinya
-
7 Sepatu Gym Wanita Lokal, Harga Murah di Bawah Rp500 Ribu, Kualitas Juara
-
Bisa Bikin Rezeki Seret? Jangan Simpan 3 Barang Ini di Dapur Menurut Feng Shui
-
45 Kartu Ucapan Isra Miraj 2026 Untuk Bos, Sopan, Profesional dan Berkesan
-
9 Susu untuk Tulang Kuat Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Tetap Aktif dan Sehat
-
5 Rekomendasi Peeling Gel untuk Memudarkan Flek Hitam di Usia 40-an, Wajah Glowing Bebas Noda