Suara.com - Nama Pelatih Tim Nasional (Timnas) Indonesia Shin Tae-yong (STY) makin bersinar di kancah sepak bola dalam negeri.
Pasalnya, ia berhasil mengawal Timnas U-23 masuk ke babak perempat final Piala Asia U-23 2024, setelah menang telak atas Yordania dengan skor 4-1.
Hal itu menempatkan skuad garuda muda sebagai runner-up grup A Piala Asia U-23 2024, di bawah Qatar sebagai juara grup.
Keberhasilan ini merupakan ukiran sejarah baru dalam dunia sepak bola Indonesia. Sebab tim asuhan STY itu baru pertama kali merumput di putaran final.
Karena itu pula, kini sosok Shin Tae-yong menjadi sorotan publik. Segala hal yang berkaitan dengan dirinya menjadi pembahasan hangat di medis sosial.
Salah satunya adalah menegnai awal mula pelatih asal Korea Selatan itu bisa berlabuh di Indonesia sebagai pengasuh tim nasional.
Hal itu sempat disinggung oleh artis Darius Sinathrya melalui akun X nya @Dsinathrya beberapa waktu lalu.
“Masih inget siapa yang pertama kali kontrak STY? Siapa yang kasih rekomendasi ke federasi, sekaligus jalin komunikasi awal dan meyakinkan STY u/ bikin paparan program buat TimNas?” tulisnya pada Selasa (23/4/2024).
Unggahan itu mendapatkan banyak tanggapan dari warganet lainnya. Beragam komentar bermunculan. Tak sedikit yang menyebut nama pengamat sepak bola Tommy Welly sebagai sosok yang pertama kali merekomendasikan STY pada PSSI.
“Tak lain dan tak bukan adalah bung Towel. Ratu Tisha hanyalah perpanjangan tangan dari bung Towel. Sekali lagi, terima kasih bung Towel,” tulis salah satu warganet.
“Bung Towel sih, Ratu Tisha hanya perpanjangan tangan dari bung towel,” sambung warganet lainnya.
Darius yang juga seorang penggemar sepak bola tanah air menanggapi komentar tersebut dengan emoji tertawa, sebagai tanda setuju.
Menariknya, sekarang ini Bung Towel justru berseberangan dengan Shin Tae-yong. Bung Towel kerap mengkritik pedas permainan pasukan Timnas di bawah asuhan Shin Tae-yong, apalagi sejak banyaknya pemain naturalisasi. Tak sedikit yang menyebut Bung Towel sebagai hater nomor 1 Shin Tae-yong.
Lantas seperti apakah sosok Tommy Welly atau Towel yang disebut-sebut sebagai sosok yang merekomendasikan STY pada PSSI? Simak ulasan berikut ini.
Profil Tommy Welly
Berita Terkait
-
Media Asing: Aib Besar Menanti Sepak Bola Korea Jelang Lawan Timnas Indonesia U-23
-
2 Faktor yang Bikin Shin Tae-yong Tenang Jelang Lawan Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024
-
Shin Tae-yong Boleh Santai Kok, Tapi Ada Fakta Gila dari Korea Selatan Selama Piala Asia U-23
-
Fase Grup Piala Asia U-23 Usai, Siapa Wakil ASEAN yang Jadi Penampil Terbaik di Babak Ini?
-
Sambut Euforia Timnas Indonesia Ciamik di Piala Asia U-23, Darius Ingatkan Siapa yang Pertama Kali Teken Kontrak STY
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Valentine Eksklusif di Makau: Dari Candlelight Dinner hingga Spa Privat
-
Tren Baju Lebaran 2026 Ramai Diburu Gen Z Bandung: Renda Berlapis hingga Soft Pastel
-
KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
-
5 Shio yang Bakal Ketiban Rezeki Nomplok pada 1 Februari 2026
-
Investasi Jangka Panjang: Mengapa Konsep Forever Homes Mendominasi Tren Hunian 2026?
-
Dari Lapangan ke Lifestyle: Sepatu Tenis Makin Jadi Statement Gaya Hidup Aktif
-
Furnitur Lokal Naik Kelas, Siap Jadi Bagian dari Tren Desain Global
-
4 Sabun Cuci Muka Viva untuk Lawan Penuaan Dini, Mulai Rp15 Ribuan Saja
-
Daftar Tanggal Merah, Hari Libur Nasional, dan Cuti Bersama di Februari 2026
-
5 Moisturizer Bakuchiol Lokal, Cocok untuk Cegah Kerutan Wanita Usia 41 Tahun ke Atas