Suara.com - Presiden Jokowi diketahui akan menyerahkan penghargaan sekali seumur hidup yakni Satyalancana Karya Bhakti Praha Nugraha kepada menantunya, Wali Kota Medan Bobby Nasution.
Penghargaan yang sama juga akan diberikan Presiden Jokowi kepada putranya, Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka dalam puncak peringatan Hari Otonomi Daerah (Otda) XXVIII di Surabaya.
Rencananya, Jokowi akan memberikan tanda kehormatan tersebut kepada 15 kepala daerah berprestasi, yang salah satunya tidak lain adalah Bobby Nasution.
Lantas, seperti apakah pendidikan dan prestasi Bobby Nasution yang diberi penghargaan oleh Jokowi? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Pendidikan Bobby Nasution
Bobby Nasution mengawali pendidikan sekolah dasarnya di SD Muhammadiyah 2 Pontianak. Suami dari Kahiyang Ayu ini kemudian melanjutkan pendidikan menengah di SMP Negeri 22 Bandar Lampung.
Setelah itu, ia melanjutkan pendidikan ke SMA Negeri 9 Bandar Lampung. Setelah berhasil lulus, Bobby menjalani pendidikan di perguruan tinggi ternama di Indonesia yakni Institut Pertanian Bogor.
Ia mengambil jurusan Departemen Agribisnis, Fakultas Ekonomi dan Manajemen. Setelah lulus, Bobby memilih untuk melanjutkan pendidikan magister di fakultas dan almamater yang sama.
Prestasi Bobby Nasution
Baca Juga: Gibran Gabung Lagi dengan Prabowo Malam Ini dan Berangkat Bersama ke Istana
Selama menjabat sebagai Wali Kota Medan, ia diketahui menorehkan berbagai prestasi. Di antaranya adalah sebagai berikut:
1. Pembangunan Jembatan Sicanang
Bobby berhasil membangun jembatan di Sicanang, Meedan, Belawan. Mulanya jembatan tersebut sempat roboh pada tahun 2015, tetapi selalu gagal untuk dibangun ulang karena adanya korupsi.
2. Berhasil raih WTP dari BPK 3 kali berturut-turut
Selama menjabat, Bobby Nasution berhasil membawa Medan mendapatkan wajar tanpa pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).
WTP tersebut diberikan karena Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kota Medan. Bahkan Medan mendapatkan WTP 3 kali berturut-turut dari BPK.
Berita Terkait
-
Gibran Gabung Lagi dengan Prabowo Malam Ini dan Berangkat Bersama ke Istana
-
Malam Ini! Prabowo-Gibran Bakal Temui Jokowi di Istana
-
Penjelasan Istana Soal Kabar Jokowi akan Beri Satyalencana ke Bobby dan Gibran di Surabaya
-
Jokowi Panggil AHY ke Istana Kepresidenan Jakarta Sore-sore, Ada Apa?
-
Beda Jauh Pendidikan Titiek Soeharto vs Iriana Jokowi, Benarkah Bakal Jadi Ibu Negara?
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Terpesona Talenta Generasi Muda, Addie MS Gaet Cicit WR Supratman Dalam Konser Simfoni
-
Tren Baru Asuransi: Program Loyalitas Jadi Daya Tarik, Tawarkan Medical Check-up Gratis
-
Rahasia Cari Tiket Pesawat Murah: Trik Jitu Menggunakan Google Flights
-
6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
-
10 Produk Makeup Musim Semi 2025 yang Akan Mengubah Riasan Anda
-
5 Destinasi yang Wajib Dikunjungi: Pengalaman Budaya Internasional yang Mengubah Hidup
-
Situs dan Data yang Diretas Hacker Bjorka: Alamat Pejabat hingga KPU Jadi Korban
-
Hacker "Bjorka" Asal Mana? Diduga Sudah Ditangkap Polisi, Sempat Dikira Orang Polandia
-
Liburan Mewah Kini Milik Semua: Cruise Rp1 ke Mediterania? Ini Caranya!
-
Karya dan Ide Siswa SMA Indonesia yang Menginspirasi, Dari Sains Hingga Seni Kreatif