Suara.com - Dokter Tirta selama ini dikenal sebagai salah satu influencer di bidang kesehatan. Melalui akun media sosialnya, ia kerap membagikan tips seputar kesehatan.
Namun tak banyak yang mengetahui kalau pemilik nama asli Tirta Mandira Hudi ini adalah seorang muslim.
Bisa jadi hal itu disebabkan wajahnya yang cenderung oriental. Tapi nyatanya, Dokter Tirta adalah penganut agama Islam.
Hal itu ia ungkapkan ketika tampil di podcast PWK beberapa waktu lalu. Dokter Tirta mengatakan, ia mulai memeluk agama Islam pada 2013.
"Mamaku China, bapakku Jawa, Boyolali. Iya betul 2013 mualaf karena ngikutin bapak. Ibu Katolik," kata Dokter Tirta.
Ia mengakui kalau orang tuanya merupakan pasangan beda agama. Ayahnya berasal dari suku Jawa dan memeluk Islam. Sementara ibunya berdarah Tionghoa dan beragama Katolik.
Dari kecil Dokter Tirta beragama Katolik, mengikuti agama sang Ibu. Ketika usianya menginjak 23 tahun, baru ia terpikir mengikuti agama ayahnya, yakni Islam.
Toleransi dalam keluarga
Perbedaan agama dan budaya di dalam keluarga Dokter Tirta ternyata bukanlah sebuah penghalang. Sejak kecil ia justru hidup dalam atmosfer toleransi yang amat kental.
Baca Juga: Dokter Tirta Mualaf, Pilunya Sang Ayah Sempat Dicap Orang Tua Gagal Sampai Menangis
Beruntung baginya. Semangat toleransi itu tak hanya ada dalam keluarganya, tapi juga di lingkungan teman sepermainannya.
"Aku sering nongkrong sama teman-temanku di dekat Masjid Al Fajru, minggunya Sekolah Minggu. Karena toleransinya tinggi, jadi kita memahami satu sama lain. Aku tetap hormat sama Katolik, Nasrani, Kristen," ujar dia.
Memutuskan jadi mualaf
Masuknya Dokter Tirta ke dalam agama Islam tidak melewati proses yang rumit. Tak ada pula pergulatan bathin yang panjang.
Justru keputusannya untuk memeluk agama Islam terbilang mudah dan cepat. Dalam podcast PWK, ia menceritakan, semua itu berawal dari sebuah pesan berantai yang ia terima di ponsel Blackberry miliknya.
Dalam pesan berantai itu disebutkan kalau seorang ayah yang beragama Islam akan sulit masuk surga, jika anaknya memiliki agama yang berbeda.
Berita Terkait
-
Mualaf, Angelina Sondakh Kenang Hadiah dari Reza Artamevia saat Dibui: Pahala Buat Teteh
-
Pecah Tangis Angelina Sondakh Tolak Satu-satunya Permintaan Ayah Sebelum Meninggal: Daddy Jangan Minta...
-
Sering Isi Kajian Sampai Hafal 15 Juz, Angelina Sondakh Ogah Dipanggil Ustazah: Aku Belum Pintar
-
Dikasih Cobaan Bertubi-tubi Usai Mualaf, Angelina Sondakh Sempat Kecewa pada Allah SWT
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Dari Hobi Jadi Profesi: Cara Wonder Voice of Indonesia Cetak Talenta Voice Over Profesional
-
Catat, Ini 7 Titik Tubuh yang Perlu Disemprot Parfum agar Wangi Seharian
-
Specs Coanda vs Ortuseight Hyperblast 2.0, Duel Sepatu Lari Lokal Rekomendasi Dokter Tirta
-
Kalender Jawa 28 Oktober 2025 Selasa Pon: Mengungkap Sifat dan Peruntungan Weton Lainnya
-
5 Cushion Minim Oksidasi dan Cocok untuk Kulit Berminyak, Bye-Bye Wajah Kusam!
-
Bikin Negara Minta Maaf, Siapa MC Radio Televisyen Malaysia yang Salah sebut Prabowo jadi Jokowi?
-
Pendidikan Humaniora Digital: Menjaga Keseimbangan Teknologi dan Nilai Kemanusiaan di Era Modern
-
7 Matcha Powder Terbaik untuk Bikin Latte di Rumah: Rasa Lezat, Lebih Hemat
-
Terinspirasi dari Ruang Ganti Atlet Tenis, Lacoste Ubah Runway Jadi Panggung Atletik yang Elegan
-
Biodata dan Agama Rinaldi Nurpratama, Kakak Raisa Punya Karier Mentereng