Suara.com - Unggahan terbaru Sarwendah di Instagram menuai sorotan publik. Istri Ruben Onsu ini mengunggah foto saat menghadiri acara kenaikan kelas putri bungsunya, Thania Putri Onsu.
Melansir dari akun Instagram @/sarwendah29 pada Jumat (14/6/2024), tampak potret kompak Sarwendah bersama keponakan dan dua putrinya memakai baju putih dan bawahan denim.
"Moving up kelas Thania," tulis Sarwendah.
Istri Ruben Onsu dalam foto tersebut terlihat merangkul bahu Thalia Putri Onsu dan Ariella Octavia. Sementara itu, Thania yang baru saja naik kelas tampak berdiri di samping kakaknya.
Unggahan ini sontak saja menyita perhatian dari netizen. Ada beberapa netizen mempertanyakan keberadaan Betrand Peto yang tak terlihat batang hidungnya.
Selain itu, tak sedikit netizen yang mendoakan agar rumah tangga Sarwendah dan Ruben Onsu. Netizen berharap jika pasutri tersebut tetap mempertahankan rumah tangganya.
"Semoga semuanya baik-baik saja Bunda," komentar netizen.
"Semangat ya Bun. Kalau boleh aku mohon, pertahankan rumah tangga yang sudah berjalan 8 tahun. Aku yakin pasrahkan pada Tuhan, pasti ada jalan," imbuh netizen.
"Semangat anak-anak dan ibu harus bahagia," ujar netizen.
Baca Juga: Cerita Haru Sarwendah Ingin Dirindukan Suami dan Anak Lewat Masakan, Kini Digugat Cerai Ruben Onsu
"Bahagia selalu The Onsu," timpal netizen.
"Doa terbaik untuk Ayah Ruben dan Bundah Sarwendah. GBU," kata netizen.
"Sehat selalu Bunda," komentar netizen lainnya lagi.
Berita Terkait
-
Cerita Haru Sarwendah Ingin Dirindukan Suami dan Anak Lewat Masakan, Kini Digugat Cerai Ruben Onsu
-
Sarwendah Bahas Silent Treatment Sebelum Digugat Cerai Ruben Onsu, Kode Keras?
-
Sikap Perhatian Sarwendah ke Ruben Onsu Dibongkar Irfan Hakim, Publik: Semoga Ada Keajaiban Tuhan
-
Tetap Tegar Meski Digugat Cerai, Sarwendah Tenteng Tas Puluhan Juta saat Temani Anak
-
Tangis Ruben Onsu Pecah saat Minta Maaf ke Sarwendah: Istri yang Kuat...
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
5 Sepatu Lari Terpopuler di Strava 2025: Desain Menarik, Ada Merek Lokal Murah
-
5 Rekomendasi Krim yang Efektif Samarkan Selulit, Kulit Auto Kencang dan Awet Muda
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
5 Pilihan Moisturizer Anti Aging Terbaik di Indomaret, Mulai Rp20 Ribuan
-
Dari Fun Run hingga Photo Spot, Minions Run Hadirkan Pengalaman Lari Seru di Jakarta
-
4 Krim Pagi untuk Bantu Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun, Harga Murah Mulai Rp20 Ribuan
-
Berapa Harga Buku Broken Strings Versi Cetak? Segera Rilis usai Ebook-nya Viral
-
5 Sampo Penumbuh Rambut Mulai Rp18 Ribuan, Cocok untuk Cegah Kebotakan di Usia 40-an
-
Ingin Tampak Lebih Muda di Usia 40-an? Ini 5 Sunscreen untuk Perawatan Anti Aging Harian
-
5 Sepatu Lari Hoka untuk Kaki Lebar, Nyaman dan Empuk dengan Bantalan Ekstra