Suara.com - Setelah digugat cerai oleh Ruben Onsu, Sarwendah menuai perhatian usai melakukan perawatan kecantikan di Korea Selatan. Dirinya diduga melakukan operasi plastik (oplas).
Itu terlihat lewat unggahan yang dibagikan Sarwendah lewat Instagram pribadinya. Ada sejumlah foto yang memperlihatkan treatment yang dilakukan oleh mantan personel Cherrybelle itu.
Bahkan, Sarwendah juga mengaku telah selesai melakukan operasi yang membuatnya harus menginap di klinik semalam.
"Okai, sekarang udah selesai operasinya. Akhirnya aku nginep di sini karena kemarin selesainya malam," kata dia dikutip Kamis (20/6/2024).
Dari foto yang dibagikan, Sarwendah nampaknya melakukan operasi di bagian wajah. Dia terlihat memakai perban usai menjalani operasi.
Tak sendirian, ibu dua anak itu ke Korea ditemani oleh orangtua dan sang adik Wendy Lo. Wendy juga melakukan perawatan kencantikan seperti kakaknya.
Tak diketahui pasti treatment apa yang dijalani oleh Sarwendah. Hanya saja, warganet ramai memberikan tanggapan di kolom komentar postingan Sarwendah.
Alih-alih dipuji, sejumlah warganet justru memberikan sindiran kepada istri Ruben Onsu. Banyak yang menduga Sarwendah melakukan oplas. Ada pula yang mengaitkannya dengan gugatan cerai.
"Bunda kan sudah cantik, buat apa dipermak lagi? Apa ini penyebab Ruben ceraikan Sarwendah karena tak setuju ada yang dipermak?," sentil warganet. "Haha benerkan ada yang OP, siapa coba yang gak pengen OP di Korea," sahut warganet. "Bunda sama Ciwen tuh dah cantik kenapa dioperasi," sindir warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Digugat Cerai Ruben Onsu, Sarwendah Jalani Operasi Plastik di Korea
-
Terungkap Ruben Onsu Sarwendah Masih Sering Telponan, Kemungkinan Rujuk?
-
Ganti Lampu Mobil, Sarwendah Harus Rogoh Kocek Setara Honda BeAT
-
Gugat Cerai Sarwendah, Pesan Menyentuh Ruben Onsu Untuk 2 Anaknya: Kau Harus Tentukan Jalanmu
-
3 Drama Korea Populer yang Dibintangi Jeon Mi Do, Terbaru Ada Connection
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, Apa Itu Child Grooming dan Bahayanya Pada Anak?
-
5 Sampo Jepang untuk Atasi Rambut Rontok dan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Promo Alat Elektronik di Opening Hartono Pakuwon Mall Jogja, Diskon hingga 80 Persen!
-
5 Rekomendasi Hair Oil Penumbuh Rambut untuk Lansia, Akar Jadi Kuat
-
Apa Pendidikan Aurelie Moeremans? Berani Tulis Buku Broken Strings tentang Grooming
-
9 Potret Aurelie Moeremans yang Jadi Korban Grooming Usia 15 Tahun
-
Silsilah Keluarga Aurelie Moeremans, Jadi Korban Grooming Usia 15 Tahun
-
5 Perawatan Rambut Sehat Versi dr Tirta, Ampuh Cegah Rontok di Usia Matang
-
7 Trigger Warning Buku Broken Strings karya Aurelie Moeremans
-
Sinopsis Broken Strings, Buku Aurelie Moeremans yang Angkat Isu Grooming