Suara.com - Azriel Hermansyah dan Sarah Menzel bisa dibilang sebagai pasangan serasi. Bagaimana tidak? Keduanya diketahui satu almamater lantaran sama-sama kuliah di Universitas Bina Nusantara alias Binus. Kedua alumni Binus tersebut kini selangkah lebih dekat menuju pernikahan.
Baik Azriel dan Sarah merupakan sosok yang peduli pendidikan. Azriel bahkan rela menamatkan studinya terlebih dahulu sebelum akhirnya siap masuk ke kehidupan pernikahan dengan Sarah Menzel.
Adapun Azriel juga baru-baru ini menghadiri wisuda di Binus Kamis (11/7/2024) bersama dengan Sarah Menzel.
Lantas, Azriel dan Sarah kuliah jurusan apa di Binus?
Pendudukan Azriel: Lulus dari Binus dan sasar Unair
Kedua orang tua Azriel, yakni Anang Hermansyah dan Ashanty mau yang terbaik bagi putranya.
Hal itu tercermin dari upaya Anang dan Ashanty yang memberikan pendidikan terbaik bagi Azriel.
Sebelum kuliah di Binus, Azriel bersekolah di salah satu SMA bertaraf internasional di Jakarta Selatan yakni SMA Bakti Mulya 400. Ia lalu menempuh kuliah S1 di Universitas Bina Nusantara (Binus) dan berhasil menyabet gelar Sarjana Manajemen.
Lika-liku perkuliahan yang dialami Azriel dipenuhi dengan tantangan. Ia sempat kesulitan menghadiri perkuliahan lantaran fokus ke dunia hiburan.
Baca Juga: Momen Wisuda Dirusak Komentar Julid Gegara Foto Kris Dayanti, Azriel Hermansyah Naik Pitam
Beruntungnya, ada Program Jarak Jauh (PJJ) Manajemen yang berhasil menunjang studinya hingga tamat.
Azriel rencananya akan lanjut ke jenjang S2 di Universitas Airlangga (Unair), dengan program studi Ilmu Politik. Pilihan Azriel mau menekuni bidang politik tak terlepas dari kedua orang tuanya.
Anang Hermansyah ayah Azriel kini menjadi seorang politisi dan sempat duduk di parlemen.
Lalu ibu kandung Azriel Hermansyah, yakni Krisdayanti juga diketahui sempat menjabat sebagai anggota DPR RI.
Pendidikan Sarah Menzel: Bakal LDR dengan Azriel?
Sarah Menzel diketahui juga kuliah di kampus yang sama dengan Azriel yakni kampus Manajemen di Binus.
Berita Terkait
-
Dirujak Pasca Lepaskan Love Bird dari Kandang, Pendidikan Saaih Halilintar Dipertanyakan, Lulusan Mana?
-
Stop Galau Setelah Wisuda! Ini Solusinya Agar Cepat Dapat Kerja
-
Kris Dayanti Cium Ashanty usai Azriel Kasih Bunga, Warganet: Dia Berterima Kasih
-
Cek Fakta: Jokowi Selewengkan Dana Pendidikan Rp665 Triliun, Benarkah?
-
Azriel Hermansyah Ambil S2 Jurusan Apa? Gercep Kuliah Lagi demi Ikuti Jejak Karier Anang dan Kris Dayanti
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Sepatu Eiger untuk Hiking dan Aktivitas Harian dengan Material Breathable
-
Tak Sekadar Promo, Begini Strategi Ritel Dekat dengan Generasi Muda Lewat Digital
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari 910 Senyaman Hoka Clifton untuk Long Run
-
6 Rekomendasi Sabun Mandi Pemutih Badan yang Aman dan Sudah BPOM, Bisa Dipakai Setiap Hari
-
Terpopuler: Warna Lipstik yang Cocok Buat 50 Tahun ke Atas hingga Sampo Penghitam Uban Paling Ampuh
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?