Suara.com - Anak-anak Raul Lemos dari mantan istrinya, Sechach Sagran memang jarang kali tersorot. Salah satunya Dillah Daesslow, yang merupakan anak sulung Raul Lemos.
Meski jarang tersorot, Dillah rupanya memiliki kedekatan dengan Kris Dayanti. Dillah bahkan sering kali tampak bermain dengan dua adiknya dari Kris Dayanti, Amora dan Kellen Lemos.
Profil Dillah Daesslow
Dillah Daesslow memiliki nama asli Abdillah Al-Hada. Pria yang memiliki garis keturunan Arab itu bukan hanya gateng namun juga memiliki prestasi.
Melansir berbagai sumber, Dillah Daesslow jago bermain basket hingga menang kejuaraan. Ia juga memilki bakat seni yakni menggambar.
Dillah juga pernah memamerkan hasil lukisan yang berupa sketsa dirinya bersama sang ibu. Dillah sendiri memiliki adik perempuan bernama Athalia Lemos.
Dillah dan Athalia sendiri tinggal di Portugal. Kendati jarang bertemu, Dillah tampak dekat dengan adik-adiknya dari Kris Dayanti.
Dillah bahkan sempat berlibur ke Bali bersama Raul Lemos, Kris Dayanti, dan adik-adiknya.
Jika dilihat dari akun Instagram miliknya, pada keterangan tertulis bahwa Dillah juga merupakan pengusaha, sama seperti sang ayah.
Baca Juga: Momen Ashanty Minta Azriel Hermansyah Dahulukan Kris Dayanti, Istri Raul Lemos Terharu
Diketahui, Raul Lemos dan Sechach sendiri bercerai pada 2009 dan menikahi Kris Dayanti pada 2010.
Berita Terkait
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
10 Parfum Scarlett Terlaris di Shopee yang Wanginya Tahan Lama, Varian Apa Aja?
-
5 Zodiak Paling Red Flag, Ternyata Bukan Cuma Gemini
-
Tips Ampuh: Menghapus Noda Cat Rambut dari Dinding dengan Mudah
-
Keajaiban Tersembunyi: Menelusuri Pantai-Pantai Eksotis di Gunungkidul
-
Siapa Sarah Mega dan Apa Kasusnya? Videonya Jika Bebas dari Lapas Ramai Disorot
-
7 Loose Powder yang Ampuh Tutupi Flek Hitam, Mulai Rp 50 Ribuan
-
Sosok Ibu Timothy Anugerah, Besar Hati Maafkan Pembully Anaknya Ternyata Seorang Pengajar
-
Ramalan Shio 25 Oktober 2025: Shio Kerbau Jaga Bicara, Shio Anjing Awas Keuangan
-
Bukan Sekadar Olahraga Elite, Golf Jadi Magnet Gaya Hidup Baru
-
Bukan Sekadar Jualan, Tapi Inovasi: Cara Pintar yang Bikin UMKM Naik Kelas