Suara.com - Keberadaan kecerdasan buatan atau AI kini jadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan manusia. Di satu sisi, teknologi ini membawa banyak manfaat, namun di sisi lain, ada risiko bahwa beberapa profesi akan tergantikan.
Mengutip unggahan Instagram @ditjen.dikti, McKinsey Global Company memprediksi bahwa sekitar 30 persen pekerjaan akan berpotensi terotomatisasi oleh AI pada tahun 2030. Hal ini dapat berdampak pada 12 juta orang di Amerika yang mungkin akan memiliki pekerjaan yang tidak sesuai dengan minat mereka.
Dalam studi terbaru oleh Goldman Sachs, dilaporkan bahwa AI berpotensi mempengaruhi 300 juta pekerjaan penuh di seluruh dunia.
Namun, meskipun tantangan ini ada, masih banyak harapan bagi manusia untuk menemukan profesi yang tetap relevan dan bergantung pada kemampuan unik manusia. Berikut adalah profesi yang diperkirakan tidak akan tergantikan oleh AI di masa depan.
1. Pekerjaan Kreatif
Seni adalah ekspresi yang melibatkan panca indra dan perasaan manusia. Oleh karena itu, profesi seperti seniman, desainer, penulis, dan penyanyi tetap akan bergantung pada keahlian manusia.
AI tidak dapat memahami konteks budaya, sosial, dan emosional yang diperlukan untuk menciptakan karya seni yang bermakna. Jurusan kuliah seperti desain komunikasi visual dan jurnalistik menjadi pilihan bagi yang tertarik di bidang ini.
2. Profesional Kesehatan
Meskipun teknologi medis semakin canggih, tidak ada yang dapat menggantikan peran dokter dan tenaga medis lainnya. Profesi seperti perawat dan terapis memerlukan empati dan pemahaman yang mendalam tentang perasaan pasien. Masalah kesehatan yang kompleks tidak bisa sepenuhnya diserahkan kepada robot atau AI.
3. Pendidik
Pengajaran yang dilakukan secara langsung oleh seorang guru tetap menjadi metode terbaik untuk mendidik siswa. Pendidikan bukan hanya tentang ilmu, tetapi juga karakter dan motivasi. AI dapat menyediakan informasi, tetapi tidak dapat menggantikan kedekatan dan dukungan emosional yang diberikan oleh guru.
4. Pemimpin
Seorang pemimpin harus mampu membuat keputusan bijak dan membangun relasi dengan banyak orang. AI tidak dapat memberikan keputusan yang paling tepat dalam hal kemanusiaan, meskipun teknologi ini dapat digunakan sebagai alat bantu untuk mempermudah interaksi.
Sebaliknya, ada beberapa profesi yang mungkin terpengaruh oleh kemajuan AI. Di antaranya adalah:
1. Akuntan
Tag
Berita Terkait
-
Transformasi AI dalam Ekonomi Kreatif Indonesia: Peluang Emas atau Ancaman?
-
AI Jadi Tantangan Kreativitas, Kemkomdigi Ingatkan Generasi Muda Waspada Manipulasi Digital
-
Saat AI Terlalu Dipuja, Pendidikan Kehilangan Arah
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
BMKG Gandeng Teknologi AI untuk Prediksi Hujan, Akurasi Diklaim Makin Tinggi
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
5 Krim Malam Lokal untuk Atasi Kulit Kendur Usia 50 Tahun ke Atas, Mulai dari Rp20 Ribuan
-
Dari Jalur Ringan Hingga Ekstrem: Ini Dia Sepatu Hiking Terbaru yang Dirancang untuk Semua Tantangan
-
Handbody Apa yang Bisa Menghilangkan Bekas Luka? Cek 7 Rekomendasinya
-
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026, Cek Tata Cara dan Syaratnya
-
Rahasia Kece ala Ummi Quary: Mandi Bukan Sekadar Wangi, Tapi Harus Kasih Nutrisi!
-
7 Bedak Anti Geser untuk Pengendara Motor, Tahan Lama Seharian
-
10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
-
Apakah Virus Nipah Bisa Sembuh? Ini Penjelasan Medisnya
-
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
-
Cara Mencegah Terpapar Virus Nipah: Kenali Gejala dan Langkah Pencegahannya