Suara.com - Salah satu pendidikan yang patut diajarkan pada anak usia 6-9 tahun yaitu cosmic education. Lantas apa itu cosmic education? Nah untuk selengkapnya, berikut ini penjelasan cosmic education lengkap dengan manfaatnya.
Diketahui bahwa cosmic education ini hadir guna membantu para orang tua dalam mengenalkan alam semesta terhadap anak-anak mereka, khusunya anak-anak usia 6-9 tahun. Untuk lebih jelasnya, berikut ini penjelasan tentang apa itu cosmic education.
Apa Itu Cosmic Education?
Cosmis education merupakan filosofi yang dicetuskan oleh Dr. Maria Montessori. Adapun pendidikan ini mengajarkan bahwa semua hal di alam semesta saling berhubungan dan setiap makhluk hidup memiliki peran atau tugas kosmis tertentu untuk dijalankan.
Dengan mengajarkan cosmic education pada anak ini maka mereka akan belajar pemahaman dasar mengenai perspektif. Dalam hal ini, anak-anak akan diajarkan tentang kebudayaan, tatanan tata surya, keadaan alam semesta, dan lingkungan hidup.
Adapun tujuan comic education ini yaitu untuk mengembangkan stimulasi anak agar dapat berpikir secara luas maupun terbuka. Sehingga anak dapat lebih memahami dirinya sendiri dan lebih mawas diri akan posisinya di kehidupan sosial.
Manfaat Cosmic Education
Berdasarkan keterangan Montessori, dunia memiliki tujuan. Ia percaya bahwa dengan mengajarkan comic education kepada anak-anak maka dapat memulihkan harmoni dan ketertiban, sehingga manusia bisa menyadari potensi sebenarnya didirinya.
Dengan pengajaran ini, anak-anak pun akan mendapatkan banyak manfaat. Adapun salah satu manfaat dari pengajaran ini yaitu anak-anak akan belajar tentang bagaimana alam semesta dipersiapkan untuk mereka.
Manfaat lainnya yaitu belajar cosmic education dapat membantu anak-anak tentang cara menjelajahi alam semesta dengan rasa rendah hati kepada sesama. Bukan hanya, manfaat cosmic education juga membantu anak-anak dalam memahami tempat atau posisi mereka di dunia.
Manfaat berikutnya yaitu belajar cosmic education ini dapat menumbuhkan rasa syukur dan juga tanggungjawab terhadap lingkungan. Membantu anak-anak memahami hubungan mereka dengan organisme hidup lainnya dan latar belakang kehidupan di alam semesta.
Baca Juga: Apa Itu Adventure Parenting? Ini Manfaatnya untuk Anak
Cosmic education juga memberikan manfaat pada anak-anak dalam mengembangkan kesadaran bahwa alam semesta itu satu kesatuan dan salain terhubung, mengajarkan anak-anak tentang betapa pentingnya kesadaran global untuk menyelesaikan masalah global.
Demikian ulasan mengenai apa itu cosmic education lengkap dengan manfaatnya yang penting diajarkan kepada anak-anak. Semoga informasi ini bermanfaat!
Kontributor : Ulil Azmi
Berita Terkait
- 
            
              Apa Itu Adventure Parenting? Ini Manfaatnya untuk Anak
 - 
            
              Apa itu Grooming? Siswa Gorontalo Diduga Jadi Korban Gurunya
 - 
            
              Hukuman Fisik Tidak Efektif Ubah Perilaku Anak, Ini Penjelasan Pakar
 - 
            
              Teori Kosong Tanpa Praktik, Mahasiswa Jangan Jadi Katak dalam Tempurung!
 - 
            
              Optimis Lolos dari Hukum, Vadel Badjideh Yakin Laporan Nikita Mirzani Cuma Fitnah
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              5 Setting Spray Terbaik untuk Makeup Tahan Lama, Plus Kandungan Skincare
 - 
            
              Cinta dan Keberuntungan Mengalir, Inilah 5 Shio Paling Hoki di 4 November 2025
 - 
            
              5 Rekomendasi Sepatu Lokal Terbaik untuk Jalan Kaki Santai, Harga di Bawah 500 Ribu
 - 
            
              6 Shio Paling Beruntung Hari Ini, 4 November 2025: Cinta, Rezeki, dan Harmoni Mengalir Deras
 - 
            
              Masakan Lebih Creamy dan Lezat, Rahasianya Ada di Jenis Susu yang Dipilih!
 - 
            
              Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
 - 
            
              Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
 - 
            
              7 Rekomendasi Sepatu Terbaik 2025 untuk Pelari Kaki Lebar dari Brand Lokal hingga Luar
 - 
            
              Adu Pesona Raisa dan Sabrina Alatas: Diva Pop Vs Chef Muda yang Tengah Jadi Sorotan
 - 
            
              Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!