Suara.com - Pendaftaran Beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) akan kembali dibuka pada Januari 2025. Proses seleksi akan dilakukan dua kali dalam setahun, dengan pendaftaran seleksi kedua dijadwalkan pada Juni 2025.
“Kebijakan seleksi menyangkut kriteria, syarat, serta dokumen yang dilengkapi tidak akan terlalu banyak berubah,” kata Direktur Utama LPDP, Andin Hadiyanto, dikutip dari pemberitaan Tempo, Senin (16/12/2024).
Menurut Andin, detail kebijakan seleksi akan diumumkan bersamaan dengan pembukaan pendaftaran Beasiswa LPDP 2025.
Untuk 2025, kebijakan yang mengharuskan alumni Beasiswa LPDP kembali ke Indonesia setelah menyelesaikan studi tetap berlaku.
Namun, Andin menjelaskan bahwa LPDP tetap memberikan kelonggaran bagi penerima beasiswa yang ingin menunda kepulangan mereka. Kesempatan ini diberikan untuk mendukung alumni dalam mengembangkan ilmu dan memperluas jaringan profesional di luar negeri.
Syarat dan Ketentuan Beasiswa LPDP
LPDP 2025 menyediakan Beasiswa Reguler untuk jenjang magister dan doktor. Bantuan yang diberikan mencakup dana pendidikan seperti uang kuliah, tunjangan buku, penelitian, seminar internasional, hingga dana publikasi jurnal internasional.
Selain itu, dana pendukung juga disediakan untuk kebutuhan seperti transportasi, aplikasi visa, asuransi kesehatan, biaya hidup bulanan, dan keadaan darurat.
Berikut syarat utama pendaftaran Beasiswa LPDP 2025:
- Warga Negara Indonesia.
- Telah menyelesaikan studi D4 atau S1 untuk jenjang magister, dan S2 untuk jenjang doktor.
- Melampirkan surat rekomendasi yang diterbitkan paling lama satu tahun sebelum pendaftaran.
- Memilih perguruan tinggi dan program studi yang sesuai dengan ketentuan LPDP.
- Menyetujui surat pernyataan komitmen kembali ke Indonesia.
- Menulis rencana kontribusi pasca-studi di Indonesia.
Berita Terkait
- 
            
              Purbaya Temui LPDP usai Diminta Prabowo Uang Sitaan Korupsi Rp 13 Triliun buat Beasiswa
 - 
            
              Dosen Merapat! Kemenag-LPDP Guyur Dana Riset Rp 2 Miliar, Ini Caranya
 - 
            
              Kemenag Minta Dosen PTK Manfaatkan Beasiswa Riset LPDP, Pembiayaan Hingga Rp 2 Miliar
 - 
            
              Prabowo Alihkan Dana Korupsi Rp 13,2 T untuk Beasiswa LPDP dan 'Berburu' Anak Jenius
 - 
            
              Gebrakan Primus Yustisio di Senayan: Malu Pak, Anak Pejabat Dapat LPDP!
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              6 Zodiak yang Dikenal Suka Nunda Pekerjaan, Selalu Andalkan The Power of Kepepet
 - 
            
              Sabrina Alatas Anaknya Siapa? Intip Silsilah Keluarga Sang Chef Muda
 - 
            
              Basreng Indonesia Ditarik BPOM Taiwan, Kenali Ciri-Ciri Cemilan dengan Pengawet Berlebihan
 - 
            
              Penghasilan YouTube Pandji Pragiwaksono, Minta Maaf Usai Dianggap Singgung Adat Toraja
 - 
            
              5 Pilihan Moisturizer Viva Buat Samarkan Flek Hitam, Cuma Rp10 Ribuan!
 - 
            
              5 Sunscreen Tone Up Non Comedogenic Terbaik untuk Kulit Berjerawat
 - 
            
              Berapa Lama Wardah Crystal Secret Bisa Hilangkan Flek Hitam? Cek Fakta dan Rekomendasinya
 - 
            
              Wewangian untuk Remaja: Bukan Sekadar Harum, Tapi Sumber Rasa Percaya Diri dan Energi Positif
 - 
            
              Profil dan Rekam Jejak Rektor UNM, Diberhentikan Buntut Dugaan Pelecehan
 - 
            
              Event Lari Berdampak Bagi Pelestarian Hijau, Mandatalam Earth Run 2025 Tanam 2.000 Bibit Pohon