Suara.com - Sosok Siska Lorensa dikenal sebagai pengasuh Gala Sky Andriansyah. Siska diketahui sudah lama bekerja dengan keluarga Fuji.
Baru-baru ini, Siska Lorensa melangsungkan pernikahan dengan sang kekasih. Acara resepsi Siska pun dihadiri oleh Gala Sky, Haji Faisal dan Dewi Zuhriati. Momen itu kian menujukkan kedekatan Siska Lorensa dengan anggota keluarga Fuji.
Selengkapnya, intip 5 pesona Siska Lorensa dalam sederet potret berikut ini.
1. Gala Sky memiliki dua orang pengasuh yakni Siska Lorensa dan Ida Wida. Siska menjadi pengasuh Gala sejak Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah masih hidup. Siska menjadi korban selamat dalam kecelakaan maut yang menewaskan kedua orang tua Gala pada 2021 silam. Tak heran, jika Gala nyaman dengan Siska.
2. Siska Lorensa tampil berhijab. Wanita asal Bandung itu kerap memperlihatkan foto-fotonya lewat media sosial. Kebersamaanya dengan Gala, membuatnya kecipratan popularitas. Pengikut akun Siska di TikTok kini mencapai 1,5 juta followers.
3. Lewat kontennya, Siska Lorensa kerap memperlihatkan kebersamaannya dengan Gala Sky. Sesekali ia juga memamerkan momen ketika menghabiskan waktu bersama teman atau keluarga.
4. Dari konten yang dibagikan, Siska Lorensa kerap gonta-ganti outfit. Hal ini juga didukung dengan pekerjaan sampingan wanita berumur 24 tahun tersebut. Betapa tidak, selain menjadi pengasuh, Siska juga menjadi kreator afiliate sehingga kerap mempromosikan produk baik dari brand fashion maupun elektronik.
5. Setelah menikah, Siska Lorensa membagikan videonya saat masih berada di kampung halaman. Dari video itu, ia terlihat memakai tweed blazer. Dia juga memakai kerudung hitam dan topi. Tak sedikit warganet yang kemudian memuji paras pengasuh Gala tersebut.
"Pengasuh anak di kalangan semua artis yang cantik dan modis cuma Sisca dan Ida pengasuh galasky," puji warganet. "Makin cantik, 2 pengasuh Gala cakep semua," kata yang lain.
Baca Juga: Pendidikan Gala Sky, Etikanya saat Kunjungi Kampung Sang Baby Sitter Curi Fokus
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
5 Sunscreen Non Comedogenic untuk Flek Hitam Usia 45 Tahun ke Atas
-
Ini 7 Bahaya Menghirup Gas Nitrous Oxide Tabung Whip Pink yang Viral
-
12 Ramalan Shio Terbaru 25 Januari 2026 Tentang Keuangan, Cinta, dan Sial
-
Ruang Bermain yang Bisa Bergerak di Tengah Kota
-
5 Deker Lutut untuk Atasi Nyeri Sendi pada Lansia, Mulai dari Rp80 Ribuan
-
5 Rekomendasi Azarine Sunscreen Terbaik untuk Kebutuhan Kulit Kamu
-
Jelang Ramadan 2026, Ini 6 Tren Modest Fashion versi Jenama Lokal di Bazar
-
5 RoadBike Murah Keren Mulai 1 Jutaan, Solusi Anti Stres Tanpa Bikin Kere
-
5 Merek Gula Rendah Kalori Murah untuk Diabetes dan Diet, Bisa Ditemukan di Supermarket
-
5 Sunscreen Broad Spectrum untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam, Mulai dari Rp30 Ribuan