Suara.com - Anggota Panja RUU TNI yang dibentuk Komisi I DPR RI periode 2024-2029 terdiri dari 23 orang. Jumlah itu sudah termasuk nama Ketua Panja RUU TNI Utut Adianto dan wakil ketuanya.
Anggota Panja RUU TNI terbanyak berasal dari PDI Perjuangan. Total ada 5 anggota DPR RI dari Fraksi PDIP yang mengikuti rapat revisi UU TNI di Hotel Fairmont Jakarta.
Setelah PDIP, partai yang paling banyak menyumbang anggota Panja RUU TNI adalah Partai Golkar dan Gerindra. Masing-masing ada 4 anggota.
Sebagai informasi, Panja RUU TNI dibentuk berdasarkan keputusan rapat intern Komisi I DPR RI pada 27 Februari 2025 lalu. Kini, tangkapan layar daftar nama anggota Panja RUU TNI ikut viral di media sosial.
"PDIP pula ketua Panja-nya. Di TV kadernya kayak paling penjaga demokrasi, di belakang sama aja. #TolakRUUTNI," tulis seorang warganet sambil membagikan daftar anggota Panja Revisi UU TNI.
Berikut daftar nama anggota Panja RUU TNI.
Ketua Panja RUU TNI:
Drs. Utut Adianto (PDIP)
Wakil Ketua Panja RUU TNI:
Baca Juga: Kontras Sebut Perluasan Jabatan Sipil untuk Prajurit Aktif Terlalu Krusial, Ini Alasannya
- Dr. Dave Akbarshah Fikarno Laksono, M.E. (Partai Golkar)
- G. Budisatrio Djiwandono (Partai Gerindra)
- Dr. H. Ahmad Heryawan, Lc., M.Si. (PKS)
- Anton Sukartono Suratto, M.Si. (Partai Demokrat)
Anggota Panja RUU TNI:
- Dr. H. Hasanuddin, S.E., M.M. (PDIP)
- Junico B.P. Siahaan, S.E. (PDIP)
- Ir. Rudianto Tjen (PDIP)
- H. Rachmat Hidayat, S.H. (PDIP)
- Nurul Arifin, S.SOS, M.Si (Partai Golkar)
- Yudha Novanza Utama (Partai Golkar)
- Gavriel P. Novanto (Partai Golkar)
- Ir. H. M. Endipat Wijaya, M.M (Partai Gerindra)
- Rachel Mariam Sayidina (Partai Gerindra)
- Sabam Rajagukguk (Partai Gerindra)
- Andina Thresia Narang, B. Comm. (Partai NasDem)
- Amelia Anggraini (Partai NasDem)
- H. Oleh Soleh, S.H. (PKB)
- Drs. H. Taufiq R. Abdullah (PKB)
- Dr. H. Jazuli Juwaini, M.A. (PKS)
- Farah Puteri Nahlia, B.A., M.Sc. (PAN)
- Slamet Ariyadi, S.Psi., M.Sos. (PAN)
- Rizki Aulia Rahman Natakusumah (Partai Demokrat)
Berita Terkait
-
Kontras Sebut Perluasan Jabatan Sipil untuk Prajurit Aktif Terlalu Krusial, Ini Alasannya
-
Kekayaan Utut Adianto di LHKPN: Ketua Panja yang Pimpin Kebut RUU TNI di Hotel Fairmont
-
Rapat RUU TNI di Hotel Fairmont Kena Geruduk, Satpam Lapor Polisi
-
Fedi Nuril Bikin Zarry Hendrik yang Bela Revisi UU TNI Bungkam Seribu Bahasa
-
Personel Letto Muak: Polisi Menusuk dari Depan, Tentara Diam-diam Menikam di Belakang, Kita Mati..
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
5 Shio yang Bakal Ketiban Rezeki Nomplok pada 1 Februari 2026
-
Dari Lapangan ke Lifestyle: Sepatu Tenis Makin Jadi Statement Gaya Hidup Aktif
-
Furnitur Lokal Naik Kelas, Siap Jadi Bagian dari Tren Desain Global
-
4 Sabun Cuci Muka Viva untuk Lawan Penuaan Dini, Mulai Rp15 Ribuan Saja
-
Daftar Tanggal Merah, Hari Libur Nasional, dan Cuti Bersama di Februari 2026
-
5 Moisturizer Bakuchiol Lokal, Cocok untuk Cegah Kerutan Wanita Usia 41 Tahun ke Atas
-
KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
-
5 Rekomendasi Sepeda Ban Besar yang Nyaman dan Mudah Dikendarai Lansia
-
Apa Manfaat Whip Pink yang Beredar di Pasaran? Pahami Kegunaannya
-
Profil Ressa Rizky Rossano, Menanti Panjang Diakui Sebagai Anak Denada