Suara.com - Tata Cahyani, mantan istri Tommy Soeharto banjir pujian usai membagikan foto perayaan ulang tahunnya yang kini menginjak usia 50 tahun.
Perempuan yang juga dikenal dengan nama Tata Regita ini masih tampak seperti gadis berusia 20 tahun meski usianya telah memasuki era kepala lima.
Tata baru saja membagikan foto kala ia merayakan pesta ulang tahun di sebuah acara yang bertema retro.
Ia berpose dengan gaun berwarna abu-abu bernuansa metalik seperti yang dikenakan oleh muda-mudi pada era 70-an dan 80-an.
Mantan istri Tommy Soeharto bernama lengkap Ardhia Pramesti Regita Cahyani ini dalam fotonya memegang dua buah balon bertuliskan '50' dan berpose di depan latar mewah bernuansa retro sekaligus futuristik.
"The best is still unwritten," tulis caption unggahan Tata Cahyani yang berarti "Yang terbaik belum tertulis."
Foto tersebut melihatkan kecantikan Tata yang hingga detik ini masih terpancar.
Ia bahkan sukses menggaet seorang bule tampan setelah lama melajang usai cerai dengan Tommy Soeharto.
Konon, salah satu rahasia Tata Cahyani awet muda adalah Sunday Riley.
Baca Juga: Bongkar Tips Cantik ala Nagita Slavina: Bukan Cuma Rajin Pakai Skincare, tapi...
Apa sebenarnya Sunday Riley itu?
Sunday Riley: Skincare jutaan Rupiah
Tata Cahyani tak jarang mengungkap bahwa ia menggunakan Sunday Riley sebagai salah satu trik agar selalu tampak jauh lebih muda.
Setelah ditelusuri, Sunday Riley adalah merek skincare atau perawatan wajah yang berasal dari Amerika Serikat.
Mengutip laman The Florentine, Sunday Riley ternyata juga nama sosok ahli kecantikan yang merintis brand skincare tersebut.
Sunday Riley dirintis pada tahun 2009 dan telah menembus pasar internasional dengan berbagai produknya.
Laman resmi Sunday Riley menyebutkan bahwa merek skincare yang mereka pasarkan memiliki standar yang bermutu tinggi dan ramah lingkungan.
Berita Terkait
-
Bongkar Tips Cantik ala Nagita Slavina: Bukan Cuma Rajin Pakai Skincare, tapi...
-
5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
-
ANESSA x Pokemon Is Back! Wujudkan Petualangan Seru dalam Sunscreen Favorit
-
7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
-
Intip Produk-produk Skincare Wondermis Punya Nagita Slavina, Harga Mulai Berapaan?
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Dari Hobi Jadi Profesi: Cara Wonder Voice of Indonesia Cetak Talenta Voice Over Profesional
-
Catat, Ini 7 Titik Tubuh yang Perlu Disemprot Parfum agar Wangi Seharian
-
Specs Coanda vs Ortuseight Hyperblast 2.0, Duel Sepatu Lari Lokal Rekomendasi Dokter Tirta
-
Kalender Jawa 28 Oktober 2025 Selasa Pon: Mengungkap Sifat dan Peruntungan Weton Lainnya
-
5 Cushion Minim Oksidasi dan Cocok untuk Kulit Berminyak, Bye-Bye Wajah Kusam!
-
Bikin Negara Minta Maaf, Siapa MC Radio Televisyen Malaysia yang Salah sebut Prabowo jadi Jokowi?
-
Pendidikan Humaniora Digital: Menjaga Keseimbangan Teknologi dan Nilai Kemanusiaan di Era Modern
-
7 Matcha Powder Terbaik untuk Bikin Latte di Rumah: Rasa Lezat, Lebih Hemat
-
Terinspirasi dari Ruang Ganti Atlet Tenis, Lacoste Ubah Runway Jadi Panggung Atletik yang Elegan
-
Biodata dan Agama Rinaldi Nurpratama, Kakak Raisa Punya Karier Mentereng