Suara.com - Ginjal merupakan organ vital dalam tubuh yang berfungsi menyaring limbah dari darah, menjaga keseimbangan cairan tubuh, serta membantu mengatur tekanan darah.
Sayangnya, banyak kebiasaan sehari-hari yang tampaknya sepele, tapi ternyata bisa berdampak buruk bagi kesehatan ginjal jika dilakukan secara terus-menerus.
Dikutip dari laman National Kidney Foundation pada Kamis, 22 Mei 2025, berikut adalah 10 kebiasaan merusak ginjal yang sering tidak disadari.
1. Terlalu sering mengonsumsi obat pereda nyeri
Obat pereda nyeri yang dijual bebas seperti NSAID dan analgesik memang bisa meredakan nyeri, tapi penggunaannya yang berlebihan dapat merusak ginjal.
Kondisi bisa lebih parah jika kamu sudah memiliki gangguan ginjal sebelumnya. Batasi penggunaannya dan jangan pernah melebihi dosis yang dianjurkan.
2. Terlalu banyak mengonsumsi garam
Diet tinggi garam dapat meningkatkan tekanan darah dan membebani kerja ginjal. Sebaiknya gunakan rempah-rempah dan bumbu alami untuk memberi rasa pada makanan.
3. Sering mengonsumsi processed foods
Baca Juga: Belum Tentu Sehat, Urine Bening Bak Air Bisa Jadi Indikator Penyakit Tertentu
Dalam sebuah studi pada tahun 2022 menemukan bahwa orang yang sering mengonsumsi processed food memiliki risiko penyakit ginjal 24 persen lebih tinggi.
Processed food mengandung banyak tambahan buatan, gula, karbohidrat olahan, lemak tidak sehat, dan natrium, namun miskin serat, protein, dan nutrisi penting.
Lebih baik perbanyak konsumsi makanan utuh seperti buah, sayur, dan biji-bijian. Konsultasikan dengan dokter atau ahli gizi sebelum mengubah pola makan secara drastis.
4. Kurang minum air putih
Tubuh yang kekurangan cairan dapat menyebabkan kerusakan ginjal, terutama saat kamu melakukan aktivitas berat atau dalam cuaca panas.
Air membantu ginjal membuang limbah dan mencegah batu ginjal serta mendukung efektivitas obat infeksi saluran kemih.
Berita Terkait
-
Belum Tentu Sehat, Urine Bening Bak Air Bisa Jadi Indikator Penyakit Tertentu
-
Angka Gagal Ginjal Meningkat, Terapi Hemodiafiltrasi jadi Harapan Baru
-
Makanan dan Minuman yang Bisa Merusak Ginjal Secara Perlahan
-
Stop Konsumsi! 5 Minuman Ini Diam-diam Bisa Merusak Ginjal
-
Awas! 10 Kebiasaan yang Sering Tak Disadari Bisa Merusak Ginjal
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
5 Rekomendasi Sandal Empuk untuk Kesehatan Lansia, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
7 Vitamin Wajib untuk Lansia, Atasi Badan Lemas Tubuh Auto Bertenaga
-
5 Rekomendasi Parfum Mobil Terbaik yang Tidak Bikin Pusing dan Mual
-
5 Rekomendasi Sepatu Safety Krisbow Terbaik untuk Kerja, Aman dan Nyaman
-
Skincare Apa Saja yang Sebaiknya Dipakai di Usia 50-an? Simak Anjuran Dokter Kulit
-
5 Sepatu Velcro Lokal Tanpa Tali, Solusi Anti Repot Buat Orang Tua
-
5 Sabun Cuci Muka Pilihan Paling Aman untuk Lansia, Ampuh Rawat Kulit Menipis
-
5 Parfum Murah Pria Tahan Lama Mirip Bleu de Chanel, Mulai Rp200 Ribuan
-
Begini Cara Warga Kertabumi Ubah Plastik Bekas Jadi Penghasilan Jutaan
-
5 Lip Balm Rp50 Ribuan untuk Lembapkan Bibir Kering dan Keriput di Usia 50 Tahun