Suara.com - Minuman kemasan yang manis memang menyegarkan, terlebih jika dikonsumsi dalam keadaan cuaca terik di siang hari. Namun, terlalu sering mengonsumsinya akan berbahaya bagi kesehatan, terutama ginjal.
Sebelum membahas lebih jauh mengenai hubungan gula dengan ginjal, mari kita mencari tahu lebih dulu apa yang dimaksud dengan gula.
Apa sebenarnya gula itu?
Dikutip dari laman resmi National Kidney Foundation, gula terbagi menjadi beberapa jenis, yakni fruktosa, glukosa, dann sukrosa. Semua jenis itu diproses oleh tubuh secara berbeda.
Buah biasanya mengandung gula alami. Sementara makanan olahan juga mengandung gula olahan.
Bila gula alami bagus untuk tubuh, pemanis buatan atau olahan yang akan membuat tubuh tidak sehat. Masalah yang timbul akibat konsumsi berlebihan adalah penambahan berat badan, diabetes, dan obesitas.
Bagaimana gula memengaruhi ginjal?
Gula tidak menjadi masalah bagi ginjal bila dikonsumsi dalam jumlah normal. Tetapi bila terlalu banyak, maka akan memicu penyakit diabetes 2.
Ketika kadar gula darah tinggi, maka akan semakin banyak gula yang dibuang melalui urin.
Baca Juga: Angka Gagal Ginjal Meningkat, Terapi Hemodiafiltrasi jadi Harapan Baru
Pada ginjal yang normal, hal itu tidak menjadi masalah. Tetapi bila sudah menderita diabetes, risikonya adalah kerusakan ginjal.
Diabetes yang tidak terkontrol dapat merusak pembuluh darah ginjal dan menghancurkan penyaring ginjal. Pada titik ini, ginjal tidak dapat lagi menjalankan tugasnya secara efektif.
Ketika pembuluh darah di ginjal terluka, ginjal tidak dapat membersihkan darah dengan baik, sehingga lebih banyak air dan garam yang tertahan dan bahan limbah menumpuk di dalam darah.
Cara menjaga kesehatan ginjal
Ada beberapa cara untuk menjaga kesehatan ginjal supaya tidak mengalami kerusakan dan berakhir terkena gagal ginjal. Berdasarkan laman yang sama, berikut cara menjaga kesehatan ginjal:
1. Mengetahui fakta tentang ginjal
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
5 Rekomendasi Vitamin Terbaik saat Flu untuk Jaga Imun Orang Dewasa
-
7 Rekomendasi Krim Malam Untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
-
Berapa Gaji Noe Letto yang Baru Dilantik Jadi Tenaga Ahli DPN? Segini Kisarannya
-
5 Sunscreen Serum SPF 50 untuk Usia Matang, Bye-bye Kusam dan Flek Hitam
-
Rekam Jejak Noe Letto dan Frank Hutapea yang Jadi Tenaga Ahli Dewan Pertahanan Nasional
-
5 Setrika Anti Lengket Terbaik 2026 untuk Pakaian Setengah Kering saat Musim Hujan
-
Silsilah Noe Letto, Putra Cak Nun Dilantik Jadi Tenaga Ahli Dewan Pertahanan Nasional
-
3 Bedak Sariayu untuk Usia 50 Tahun, Bisa Samarkan Garis Halus dan Kerutan
-
Gaya Hidup Sibuk Bikin Bersih-Bersih Rumah Tertunda, Cara Ini Jadi Jalan Keluar
-
5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan