Meskipun harganya sedikit lebih tinggi dari dua seri sebelumnya, Nike Winflo 9 tetap tergolong terjangkau di kelas sepatu lari performa tinggi. Sepatu ini menggunakan teknologi Zoom Air yang memberikan kenyamanan ekstra dan respons cepat saat menapak.
Desainnya menunjang stabilitas kaki, terutama bagi pelari dengan gaya lari netral. Upper-nya berbahan mesh berkualitas tinggi yang memberi rasa adem saat digunakan dalam waktu lama.
Dengan teknologi dan performanya, sepatu ini banyak direkomendasikan untuk pelari yang menargetkan peningkatan durasi dan intensitas latihan.
4. Nike Flex Experience Run 11
Harga: Sekitar Rp700.000 – Rp850.000
Keunggulan: Desain fleksibel, cocok untuk daily running
Nike Flex Experience Run 11 menonjolkan fleksibilitas dan kenyamanan yang sangat baik. Desainnya mengikuti lekuk alami kaki, membuat setiap langkah terasa lebih smooth dan ringan.
Kelebihan lain dari sepatu ini adalah desainnya yang sangat versatile—bisa digunakan tidak hanya untuk lari, tapi juga untuk aktivitas harian dan gym ringan.
Insole-nya cukup empuk, sementara outsole dibuat dari karet tahan aus yang memberikan traksi baik di berbagai permukaan.
5. Nike Quest 5
Baca Juga: 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Terbaik untuk Lari Maraton: Nyaman, Harga Bersahabat
Harga: Sekitar Rp900.000 – Rp1.000.000
Keunggulan: Stabilitas tinggi, cocok untuk jarak menengah
Nike Quest 5 cocok untuk kamu yang mulai serius menekuni olahraga lari. Sepatu ini memiliki desain modern dan sporty, dengan bantalan tebal yang menyerap guncangan secara optimal.
Upper berbahan mesh ringan membantu menjaga kaki tetap sejuk, sementara outsole-nya dilengkapi dengan pola traksi yang mendukung langkah stabil di berbagai permukaan.
Dengan harga yang masih bersaing, Quest 5 menjadi pilihan tepat untuk pelari jarak menengah yang butuh sepatu dengan keseimbangan antara harga dan performa.
Sebagai pelengkap informasi, sebelum membeli sepatu running seperti Nike pertimbangkan dulu tipe kaki dan gaya lari. Kamu perlu tahu apakah kamu memiliki telapak kaki netral, pronasi atau supinasi. Nike menyediakan sepatu dengan struktur pendukung yang berbeda disesuaikan dengan masing-masing tipe kaki para pelari.
Selain itu, perlu juga diperhatikan frekuensi pemakaian. Jika rutin berlari setiap minggu, pilih sepatu dengan bantalan lebih tebal dan daya tahan tinggi.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Terbaik untuk Lari Maraton: Nyaman, Harga Bersahabat
-
3 Sepatu Lari Pria Terbaik 2025 yang Nyaman dan Anti Lecet, Harga Terjangkau!
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Budget UMR Versi Dokter Tirta: Harga Terjangkau dan Nyaman
-
Top 5 Sepatu Running untuk Badan Gemuk Menurut dr Tirta, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
8 Sepatu Running Murah Rp 200 Ribuan Terbaik Anti Slip, Gak Bikin Keseleo
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
Terkini
-
5 Sepatu Padel Nike Murah, Berkualitas dan Nyaman Harga Mulai Rp500 Ribuan
-
5 Sepatu Badminton Terbaik untuk Kelas Profesional, Harga Mulai Rp 700 Ribuan
-
7 Serum untuk Mencerahkan Bibir Gelap, Bikin Cerah Merona Seketika
-
Ogah Pasang AC Ribet? 5 AC Portable Ini Solusinya, Dinginnya Semriwing!
-
5 Bedak Padat yang Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Minyak di Wajah
-
3 Moisturizer Wardah untuk Mencerahkan dan Memudarkan Flek Hitam, Harga Terjangkau
-
Pak Amin Siapanya Nikita Mirzani? Ekspresi Sedihnya saat Dampingi Sidang Vonis Jadi Sorotan
-
5 Pilihan Liptint Glossy Buat Kulit Sawo Matang, Mulai Rp40 Ribuan!
-
FEB UI Gelar Lagi Pengabdian Masyarakat di RW 10 Manggarai: dari Nganggur ke Peluang Usaha
-
10 Tips Menjaga Kesehatan saat Musim Hujan, Tubuh Tetap Fit