Suara.com - Pompa air menjadi salah satu peralatan yang sangat dibutuhkan di rumah, untuk memastikan pasokan air tetap lancar setiap hari. Oleh karena itu penting untuk mencari pompa air yang andal, awet, dan tahan lama.
Beruntung sekarang sudah banyak merek pompa air yang menawarkan produk yang bisa dipakai dalam jangka waktu cukup lama dan harganya terbilang terjangkau. Bahkan ada yang harganya ratusan ribu saja.
Berikut rekomendasi pompa air awet dan tahan lama yang telah dirangkum oleh Suara.com. Cocok untuk Anda yang sedang mencari pompa air andal dengan harga yang tetap ramah di kantong.
Apa Ciri-Ciri Pompa Air yang Awet dan Tahan Lama?
Pompa air mungkin bukan barang sering dibeli, tapi saat harus mengganti terlalu sering karena cepat rusak, rasanya cukup mengganggu. Apalagi kalau kerusakan terjadi ketika Anda sedang sangat membutuhkan air.
Supaya tidak salah lagi di masa depan, penting untuk mengetahui ciri-ciri pompa air yang awet dan tahan lama. Apa ciri-cirinya? Simak ulasannya berikut ini:
1. Bahan Impeller Kuningan atau Stainless Steel
Pilih pompa dengan impeller (komponen berbentuk baling-baling yang berputar di dalam pompa) berbahan kuningan atau stainless steel. Keduanya dikenal kuat, tidak mudah retak, dan lebih tahan terhadap gesekan air dibanding impeller plastik.
2. Gulungan Motor Pompa dari Tembaga
Pastikan motor pompa menggunakan gulungan 100% tembaga. Material ini jauh lebih awet dan efisien dibanding aluminium yang lebih cepat panas dan berisiko rusak dalam jangka panjang.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Pompa Air 125 Watt Terbaik: Hemat Listrik, Mudah Pemasangan
3. Dilengkapi Thermal Protector
Thermal protector berfungsi sebagai pelindung otomatis agar pompa tidak overheat. Fitur ini penting banget supaya mesin tetap awet meski bekerja dalam durasi lama.
4. Ada Penutup Anti Karat
Untuk penggunaan luar ruangan, pilih pompa yang memiliki pelindung atau casing anti karat. Ini akan melindungi mesin dari cuaca ekstrem dan risiko korosi, terutama jika pompa diletakkan di area yang lembap.
Rekomendasi Pompa Air yang Awet dan Tahan Lama
Merangkum dari berbagai sumber, berikut rekomendasi pompa air awet dan tahan lama sesuai ciri-ciri yang telah dijelaskan sebelumnya. Harganya cuma ratusan ribu, nih.
1. Shimizu Pompa Air PS-128BIT
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya
-
5 Semir Rambut Tanpa Bleaching untuk Tutupi Uban, Aman Buat Lansia
-
Rahasia Rambut Sehat ala Jepang: Ritual Onsen Kini Hadir di Klinik Estetika Jakarta!
-
5 Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering Usia 50 Tahun, Bantu Kurangi Penuaan